Wasit Suyanto kerap mendapat cemooh dan makian dari penonton yang hadir di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT). Publik tuan rumah menganggap sang pengadil banyak mengeluarkan keputusan yang merugikan Persebaya.
"Saya tidak pernah mau komentar wasit," ucap Rahmad Darmawan usai laga. Tak hanya Rahmad, Dejan Antonic juga menolak. Dejan nampaknya takut mendapat hukuman bila mengkritik kebijakan pengadil.
"Kemarin saya mendapat hukuman, sekarang tidak mau ngomong soal wasit. Kalau buat tim atau permainan, oke. Kalau buat wasit pasti ada orang lain yang urusan itu," aku pelatih asal Serbia ini.
Pertandingan antara Persebaya dengan PBR diwarnai dengan dikeluarkannya tujuh kartu kuning. Tiga di antaranya diberikan kepada pemain Persebaya. Di antaranya, Hasim Kipuw, Isaac Pupo dan Manahati Lestusen.
Sedangkan terdapat empat pemain PBR menerima kartu kuning.Mereka adalah, Nova Arianto, Wildansyah, Riandi Ramadana dan Wawan Febrianto (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arema Sebut Laga Terakhir Menjadi Laga Hidup Mati
Bola Indonesia 27 Oktober 2014, 23:05
-
Tampil di Padang, Arema Diminta Persiapkan Segalanya
Bola Indonesia 27 Oktober 2014, 22:53
-
Arema Siap Hadapi Semen Padang Dengan Kekuatan Penuh
Bola Indonesia 27 Oktober 2014, 22:50
-
Beto Tak Menggigit, Suharno Pasang Badan
Bola Indonesia 27 Oktober 2014, 15:25
-
GBK Tetap Jadi Venue, Jadwal Semifinal dan Final ISL Berubah
Bola Indonesia 27 Oktober 2014, 15:18
LATEST UPDATE
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
-
West Ham vs Nottingham Forest: Keterpurukan West Ham di Premier League 2025/26
Liga Inggris 7 Januari 2026, 08:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40





















KOMENTAR