Kemenangan kembali menjadi bidikan Singo Edan- julukan Arema. Terlebih, CEO Arema Cronus, Iwan Budianto, sudah menegaskan bahwa setiap pertandingan merupakan final.
"Poin sempurna tidak boleh lepas dari genggaman. Apalagi, laga terakhir ini menjadi laga hidup mati yang menentukan untuk bisa lolos ke semifinal," ungkap Iwan Budianto.
Kini, Arema berada di puncak klasemen dengan raihan 10 poin. Sementara Semen Padang dan Persipura, sama-sama mengemas 9 poin.
Semen Padang di peringkat kedua karena unggul selisih gol. Kondisi tersebut, membuat Arema berada dalam posisi yang kurang aman.
Sebab, penentuan dua tim yang lolos ke semifinal di Grup K, baru dipastikan di pertandingan terakhir babak delapan besar, Rabu (29/10).
Arema akan bertandang ke Semen Padang, sedangkan Persipura Jayapura akan dijamu Persela Lamongan (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arema Sebut Laga Terakhir Menjadi Laga Hidup Mati
Bola Indonesia 27 Oktober 2014, 23:05
-
Tampil di Padang, Arema Diminta Persiapkan Segalanya
Bola Indonesia 27 Oktober 2014, 22:53
-
Arema Siap Hadapi Semen Padang Dengan Kekuatan Penuh
Bola Indonesia 27 Oktober 2014, 22:50
-
Beto Tak Menggigit, Suharno Pasang Badan
Bola Indonesia 27 Oktober 2014, 15:25
-
GBK Tetap Jadi Venue, Jadwal Semifinal dan Final ISL Berubah
Bola Indonesia 27 Oktober 2014, 15:18
LATEST UPDATE
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
-
West Ham vs Nottingham Forest: Keterpurukan West Ham di Premier League 2025/26
Liga Inggris 7 Januari 2026, 08:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40





















KOMENTAR