
Beda kelas sudah terlihat sejak awal pada pertandingan yang berlangsung di stadion Aji Imbut Tenggarong, Jumat (6/06) ini. Baru enam menit laga berjalan, Anindito mampu membawa Kukar unggul 1-0.
Persiba kian tak berkutik ketika pada menit ke-31 harus bermain dengan 10 orang saja. Bek kanan anyar mereka, Arbadin diusir keluar karena kartu kuning kedua yang diterimanya.
Unggul jumlah pemain kian membuat Naga Mekes tak memberi ampun tamunya. Babak pertama laga ini pun berakhir 3-0 untuk tuan rumah menyusul dua gol dari Zulham Zamrun dan Herman Dzumafo pada menit ke 41 dan 44.
Di babak kedua, tim asuhan Stefan Hanson ini mulai mengendurkan tekanan. Meski demikian, mereka tetap mampu menambah satu gol lagi melalui Dedi Gusmawan di menit ke-66. Skor 4-0 menjadi kemenangan tuan rumah.
Hasil ini membuat Mitra Kukar kembali mengudeta Persipura dari puncak klasemen Wilayah Temur. Meski memiliki poin yang sama, namun Naga Mekes memiliki produktifitas gol lebih baik ketimbang Mutiara Hitam. (bola/fjr)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Review ISL: Hajar Persiba, Mitra Kukar Kudeta Persipura
Bola Indonesia 6 Juni 2014, 21:15
-
Review ISL: Gol Tunggal Boban Menangkan PBR
Bola Indonesia 6 Juni 2014, 17:49
-
Review: Uruguay Sukses Tundukkan Slovenia
Piala Dunia 5 Juni 2014, 09:47
-
Review: Argentina Tundukkan Trinidad dan Tobago
Piala Dunia 5 Juni 2014, 07:53
-
Review: Skuat Eksperimen Inggris Ditahan Ekuador
Piala Dunia 5 Juni 2014, 03:58
LATEST UPDATE
-
Burnley vs Man Utd: Misteri Menit 61, Mengapa Bruno Fernandes Ditarik Keluar?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:44
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
-
Man of the Match Fulham vs Chelsea: Harry Wilson
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:01
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR