Bola.net - - Bek Persija Jakarta, Rezaldi Hehanusa menyebut Mitra Kukar sebagai tim yang bagus. Dia juga menganggap tim berjuluk Naga Mekes itu memiliki barisan pemain berkualitas di tiap lini.
Mitra Kukar akan jadi lawan Persija pada pekan ke-23 kompetisi Liga 1, Jumat (8/9/2017). Duel tersebut bakal digelar pukul 18.30 WIB di Stadion Aji Imbut, Tenggarong, Kalimantan Timur.
Mitra Kukar sendiri saat ini berada di posisi delapan klasemen sementara Liga 1, tiga tingkat di bawah Persija. Namun meski demikian, Rezaldi tak mau meremehkan tim asuhan Sukardi Kardok itu.
"Kita respek terhadap lawan. Mitra Kukar tim bagus juga. Kita juga bagus," ujar Rezaldi.
Rezaldi kemudian ditanya soal siapa pemain tim Naga Mekes yang wajib diwaspadai. Namun, bek tim nasional (timnas) U22 Indonesia ini merasa bahwa semua pemain lawan wajib diwaspadai.
"Kalau buat saya, tidak ada. Semua pemain Mitra Kukar bagus, kualitas mereka merata. Semuanya saling waspada di atas lapangan," tandasnya
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persija Ingin Curi Kemenangan di Kandang Mitra Kukar
Bola Indonesia 8 September 2017, 09:41
-
Rezaldi: Kualitas Tim Mitra Kukar Merata
Bola Indonesia 8 September 2017, 08:45
-
Lolos Dari Lubang Jarum, Mitra Kukar Gembira
Bola Indonesia 3 September 2017, 22:30
-
Ini Sebab Madura United Kalah di Kandang Mitra Kukar
Bola Indonesia 3 September 2017, 21:17
-
Madura United Tak Mau Imbang Lagi Kontra Mitra Kukar
Bola Indonesia 2 September 2017, 18:45
LATEST UPDATE
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
-
West Ham vs Nottingham Forest: Keterpurukan West Ham di Premier League 2025/26
Liga Inggris 7 Januari 2026, 08:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40




















KOMENTAR