
Manajemen PT Paggolona Sulawesi Mandiri (PSM) mengaku tidak menerima undangan untuk mengikuti Kongres Tahunan PSSI tersebut.
Ini sudah kedua kalinya PSM tidak mendapatkan undangan kongres PSSI. Sebelumnya, pada Kongres Luar Biasa (KLB) di Jakarta, 17 Maret lalu, PSM juga tidak menerima undangan PSSI.
Chief Executive Officer PT PSM, Rully Habibie, mengatakan jika PSM merupakan klub yang memiliki hak suara namun pihak PSSI tidak memberikan undangan kepada PSM.
"Kami sudah dua kali tidak mendapatkan undangan Kongres, sebaiknya tanyakan kepada orang di PSSI langsung," katanya, Senin (17/6).
Rully mengatakan bahwa kongres PSSI merupakan agenda penting untuk memperjuangkan nasib klub kedepannya. Makanya Rully mengaku kecewa karena PSM lagi-lagi tidak diundang.
"Kami juga tidak tahu soal itu, kami juga ingin hadir untuk memperjuangkan PSM. Tapi bagaimana caranya, kami tidak diundang. Kami jelas kecewa," katanya. (nda/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Say Good Bye, Petar Ingin Traktir Pemain Coto Makassar
Bolatainment 17 Juni 2013, 18:30
-
Imran Amirullah Siap Tangani PSM Makassar
Bola Indonesia 17 Juni 2013, 18:15
-
Rully: PSM Makassar Tak Dapat Undangan Kongres PSSI
Bola Indonesia 17 Juni 2013, 17:23
-
Semen Padang Bawa 20 Pemain Hadapi Persija
Bola Indonesia 17 Juni 2013, 15:22
-
Bola Indonesia 17 Juni 2013, 13:56

LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55



















KOMENTAR