
Akademi Sepak Bola D'Spot sendiri merupakan tim asuhan Dino Sefriyanto yang merupakan pelatih fisik Persib. Ia menjadi Direktur Teknik di tim yang menurut Dino baru saja menjuarai turnamen di Lampung beberapa waktu lalu.
Saat ditemui wartawan, Dino mengungkapkan, sejumlah pemain disiapkan untuk menghadapi Persib nanti. “Beberapa pemain sedang dipantau timnas U-19 untuk bulan Maret nanti. Ada empat pemain, yaitu Wisnu, Yuli, Mario dan Diki,” terang Dino.
Pria asal Lampung ini mengaku membawa skuad Akademi Sepak Bola D’Spot pada Kamis (14/11) mendatang. Didatangkannya tim asal Lampung sendiri menurut Dino karena Persib sedang membutuhkan lawan uji coba. “Kita sebagai staf, mendukung program pelatih kepala. Lawan tim yang di Bandung kan sudah, sekarang coba cari lawan yang agak jauh. Ya saya yang rekomendasikan,” tuturnya.
Dino pun menjanjikan akan membawa striker asal Persiraja, Arif Kurniawan, Anton Irawan (striker Persebaya) serta pemain asing asal Liberia, Steven Menoch. “Cuma karena main lawan Persib, biar seimbang ada juga pemain dari liga dan pemain asing,” ucapnya. (hug/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Supardi Lebih Puas Berikan Assist
Bola Indonesia 13 November 2012, 17:45
-
Mulai Pulih, Kenji Bisa Bela Persib di Inter Island Cup
Bola Indonesia 13 November 2012, 16:20
-
Uji Coba Sabtu, Peluang Persib Mantapkan Skema
Bola Indonesia 13 November 2012, 15:20
-
Sabtu, Persib Jadwalkan Uji Coba Lawan Tim Lampung
Bola Indonesia 13 November 2012, 14:35
-
Batal Seleksi Kwon Jun, Persib Bidik Dua Pemain Asia
Bola Indonesia 13 November 2012, 14:20
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR