
Bola.net - - Persija Jakarta menyisakan dua laga jelang berakhirnya kompetisi Go-Jek Liga 1 bersama Bukalapak 2018. Terdekat, tim berjuluk Macan Kemayoran itu akan bertandang ke Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, untuk menantang Bali United pada 2 Desember mendatang.
Dua laga terakhir akan sangat menentukan bagi Persija. Sebab, Macan Kemayoran sedang memimpin klasemen sementara dengan 56 poin, unggul satu angka dari PSM Makassar yang masih menyimpan satu laga melawan Bali United pada Minggu (25/11).
Agar tetap bersaing di jalur juara, pelatih Persija, Stefano Cugurra Teco berharap dukungan penuh dari suporter timnya, The Jakmania. Dengan begitu, motivasi Ismed Sofyan dkk semakin kuat untuk memenangkan laga.
"Kami masih punya dua partai, termasuk away melawan Bali United, tim sangat bagus, dengan beberapa pemain yang sangat bagus. Kita harus persiapkan benar," ujar Teco di Stadion Wibawa Mukti, Cikarang, Kabupaten Bekasi, Sabtu (25/11),
"Kami punya dua partai, termasuk melawan Bali United. Jakmania bisa datang, dan banyak, lalu menikmati pertandingan," katanya menambahkan.
Setelah bersua Bali United, Persija akan menutup kompetisi Liga 1 musim ini dengan bertanding melawan Mitra Kukar. Duel tersebut bakal tersaji pada 8 Desember mendatang.
Video time out yang membahas tentang para pemain hebat yang tak pernah mendapatkan Ballon d'Or dalam kariernya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sambangi Markas Bali United, Pelatih Persija Berharap Dukungan Penuh The Jakmania
Bola Indonesia 24 November 2018, 22:24
-
Pimpin Klasemen Sementara, Persija Bisa Tidur Nyenyak
Bola Indonesia 24 November 2018, 21:03
-
Klasemen Liga 1: Persija Kudeta PSM Makassar, Persib Tertahan
Bola Indonesia 24 November 2018, 19:32
-
Highlights Liga 1: Persija Jakarta 3 - 2 Sriwijaya FC
Open Play 24 November 2018, 18:50
-
Kalahkan Sriwijaya FC, Persija Geser PSM di Puncak Klasemen Liga 1
Bola Indonesia 24 November 2018, 18:38
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40



















KOMENTAR