
"Ini persis seperti yang saya sampaikan di konferensi pers sebelum pertandingan, kemarin. Seperti yang kami duga, dia tidak menunjukkan kepemimpinan yang baik," ketus Segrt dalam sesi konferensi pers pasca pertandingan.
Salah satu contoh buruknya kepemimpinan wasit, menurut Segrt adalah keputusannya untuk menghentikan pertandingan, usai terjadinya sedikit kerusuhan antara para pemain dan ofisial kedua tim tersebut.
"Apabila dihitung, kita tadi hanya bermain sekitar 82 menit saja. Saya yakin dia tidak akan melakukan hal ini apabila kami yang dalam posisi unggul," keluhnya.
Selain itu, buruknya wasit, menurut mantan pelatih Bali Devata ini, terlihat dari keputusannya untuk tidak mengganjar Ahmad Amiruddin dari Arema dengan kartu kuning. Padahal, dalam pandangannya, sayap Arema itu melakukan diving di kotak penalti PSM.
"Kalau tidak memberikan penalti, berarti wasit mengakui Amiruddin diving. Karena itulah seharusnya dia memberi Amiruddin kartu kuning. Tapi hal ini tidak dilakukannya. Itu menunjukkan bahwa dia inkonsisten," tandas Segrt (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Piala Indonesia: PSMS IPL Kandaskan Persiraja
Bola Indonesia 30 Mei 2012, 23:00
-
Piala Indonesia: Semen Padang Kubur Mimpi Pro Duta
Bola Indonesia 30 Mei 2012, 22:38
-
Segrt: Keputusan Wasit Persis Seperti Kekhawatiran Kami
Bola Indonesia 30 Mei 2012, 18:25
-
Piala Indonesia: Arema IPL Lolos Dari Hadangan Laskar Juku Eja
Bola Indonesia 30 Mei 2012, 17:47
-
Piala Indonesia: Atasi PSLS, Persebaya Tembus Perempat Final
Bola Indonesia 30 Mei 2012, 17:30
LATEST UPDATE
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR