
Bola.net - Arema FC dan Persipura Jayapura sama-sama terpuruk di awal musim, tapi duel ini akan tetap panas. Kedua tim ingin menjadikan laga ini sebagai momen kebangkitan
Arema akan menjamu Persipura di Stadion Gajayana Malang pada pekan ke-7 Shopee Liga 1 2019, Kamis (04/7). Laga ini akan disiarkan secara langsung di Indosiar dan live streaming di Vidio.
Arema FC baru mengumpulkan tiga poin dari empat pertandingan dan saat ini terdampar di peringkat 15. Sementara itu, Persipura berada setingkat di bawahnya, juga dengan tiga poin namun dari lima pertandingan. Arema baru menang sekali dan sudah menelan tiga kekalahan (M1 S0 K3), sedangkan Persipura dua kali kalah dan belum sekali pun meraih kemenangan (M0 S3 K2).
Di laga terakhirnya, Arema kalah 1-2 menjamu Tira Persikabo. Sementara itu, Persipura ditahan imbang Semen Padang dengan skor 1-1 di Jayapura. Persipura juga sedang oleng usai mengakhiri kerja sama dengan pelatih Luciano Leandro.
Jadwal lengkap dan live streaming pertandingan Arema FC vs Persipura Jayapura bisa Bolaneters simak di bawah ini.
Jadwal Lengkap Pertandingan dan Live Streaming
Kamis (04/7/2019)
Arema FC vs Persipura Jayapura
- Stadion: Gajayana, Malang
- Jam: 15.30 WIB
- Live: Indosiar [Live streaming pada tautan berikut ini]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pelatih Persipura Jayapura Akui Arema Tampil Lebih Bagus
Bola Indonesia 4 Juli 2019, 22:04
-
Highlights Shopee Liga 1 2019: Arema FC 3-1 Persipura Jayapura
Open Play 4 Juli 2019, 19:29
-
Arema Sukses Kalahkan Persipura, Milo Seslija Bahagia
Bola Indonesia 4 Juli 2019, 19:02
-
Hasil Pertandingan Arema FC vs Persipura Jayapura: 3-1
Liga Inggris 4 Juli 2019, 17:40
LATEST UPDATE
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR