Seperti disampaikan sebelumnya, sebanyak 1o pemain dan satu pemain magang hadir dalam sesi berlatih perdana, siang tadi. Mereka antara lain kiper kawakan Jendri Pitoy, M Ilham, Leo Saputra, Vava Mario Yagalo, Zainal Haq dan Ambrizal.
Serta empat pemain lama, yaitu Thomas, Akbar Rasyid dan dua pemain dengan tipikal sayap, Firmansyah dan Ari Prihatna. "Memang belum bisa lengkap. Kendalanya, pemain kami masih ada yang gabung di Timnas," ucap Tony Ho usai sesi berlatih.
Saat ini, dua pemain, yaitu Hasyim Kipuw dan Fachrudin W Aryanto masih membela Timnas senior. Sedangkan empat pemain, yakni Dedi Kusnandar, Novri Setiawan, Egi Melgiansyah dan Fandi Eko Utomo tengah fokus di Timnas U-23 proyeksi SEA Games Myanmar 2013.
Meski belum full team, Tony mencoba memaksimalkan pemain yang ada. "Memang semua belum bisa kumpul. Jadi, kita jalankan program dulu dengan dulu pemain yang sudah ada," tutup pelatih asal Makassar ini.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persisam Optimis Dapat Bersaing Musim Depan
Bola Indonesia 18 November 2013, 21:33
-
Sriwijaya FC Tertarik Datangkan Ruben Sanadi
Bola Indonesia 18 November 2013, 21:05
-
David Laly Gabung Pelita Bandung Raya
Bola Indonesia 18 November 2013, 18:55
-
Skuat Persebaya Belum Lengkap Karena Gabung Timnas
Bola Indonesia 18 November 2013, 18:04
-
Latihan Perdana Persebaya Diikuti 11 Pemain
Bola Indonesia 18 November 2013, 15:07
LATEST UPDATE
-
Jadwal Semifinal Piala Afrika 2025: Senegal vs Mesir, Nigeria vs Maroko
Bola Dunia Lainnya 11 Januari 2026, 07:00
-
Persita vs Borneo FC: Alasan Kekalahan Borneo FC di Tangan Persita
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 06:59
-
Proliga 2026: Bandung BJB Tandamata Incar Kemenangan atas Jakarta Popsivo Polwan
Voli 11 Januari 2026, 06:49
-
Mengenal Cesar Meylan, Si Jenius Tangan Kanan John Herdman di Timnas Indonesia
Tim Nasional 11 Januari 2026, 06:43
-
Charlton vs Chelsea: Rating Pemain The Blues usai Menang Telak di Piala FA
Liga Inggris 11 Januari 2026, 06:36
-
Man of the Match Charlton vs Chelsea: Tosin Adarabioyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 05:47
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR