Bola.net - - Penyerang Persebaya Surabaya, David da Silva comeback lebih cepat dari yang diperkirakan sebelumnya. Padahal David diprediksi baru bisa bermain pada pekan ke-32 Liga 1 melawan Bhayangkara FC.
Menurut David, ia bisa pulih lebih cepat karena bantuan pelatih fisik dari Brasil, Emilio. Ia mendampingi David dan melakukan beberapa latihan yang bisa membuatnya cepat sembuh dan fit.
"Saya berterima kasih kepada coach Emilio karena dia datang dari Brasil untuk membantu saya," kata David da Silva usai pertandingan.
"Dia membantu saya untuk kembali lebih cepat karena kita melakukan banyak pekerjaan bagus dan saya bisa datang malam ini," sambungnya.
Namun David tidak mau membanding-bandingkan dengan penanganan yang dilakukan oleh dokter Tim, dr. Pratama Wicaksana atau Tommy. Karena menurutnya tugas mereka berbeda.
"Dokter Tommy adalah dokter, coach Emilio adalah pelatih fisik," tegasnya.
Cedera yang dialami David da Silva sendiri terjadi pada pertandingan melawan Arema FC. Penyerang asal Brasil tersebut sempat absen selama lima pekan berturut-turut.
Video Pilihan
Video vlog bola.com tentang aktivitas para pemain Timnas Indonesia dan pertandingan menghadapi Singapura.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fandry Imbiri Dedikasikan Golnya Untuk Korban Tragedi 'Surabaya Membara'
Bola Indonesia 10 November 2018, 23:38
-
Sosok Paling Berjasa di Balik Comeback Cepat David da Silva
Bola Indonesia 10 November 2018, 22:59
-
Gol David da Silva untuk Kesembuhan Robertino Pugliara
Bola Indonesia 10 November 2018, 22:23
-
David da Silva Comeback, Persebaya Gunduli PSM Makassar
Bola Indonesia 10 November 2018, 20:30
-
Live Streaming Liga 1 di Indosiar: Persebaya Surabaya vs PSM Makassar
Bola Indonesia 10 November 2018, 12:30
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR