Seperti yang diungkapkan oleh Direktur Teknik SFC, Hendri Zainudin, pihaknya berharap konflik berkepanjangan ini bisa segera berakhir, dan fokus untuk membangun sepak bola Indonesia menjadi lebih baik.
"Kami sangat sepakat dengan perdamaian ini," ujar Hendri seperti yang dilansir dari Sripoku.com.
"Artinya konflik berkepanjangan dan melelahkan ini bisa berakhir, dan tentunya ini jalan terbaik bagi SFC dan klub-klub yang ada di Indonesia," tambahnya.
Hendri memang pantas senang dengan hal ini, karena bila SFC nantinya bakal menjadi kampiun Indonesia Super League (ISL) akan mendapat pengakuan karena ISL telah kembali ke pangkuan PSSI.
"Sehingga persoalan nantinya ISL di bawah PSSI tidak masalah, yang penting ada kejelasan tentang status SFC jika nantinya akan juara ISL," tandasnya. (sri/end)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hadapi Persegres, Sriwijaya FC Tanpa Dua Pilar
Bola Indonesia 8 Juni 2012, 15:10
-
Tur Jatim, Persiba Balikpapan Bawa Seluruh Pemain
Bola Indonesia 8 Juni 2012, 14:25
-
Sriwijaya FC Sambut Baik Perdamaian PSSI-KPSI
Bola Indonesia 8 Juni 2012, 13:40
-
APPI Sebut Masih Banyak Klub Belum Gaji Pemain
Bola Indonesia 8 Juni 2012, 10:45
-
La Nyalla Ingin Digelar Kongres Luar Biasa Lagi
Bola Indonesia 8 Juni 2012, 08:52
LATEST UPDATE
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR