Dalam grup tersebut, juga terdapat Arema Cronous dan Perseru Serui. Keempat klub, akan memperebutkan satu tempat ke babak selanjutnya. Alhasil, wajib ekstra bekerja keras jika tidak ingin terdepak dari perburuan tiket final.
"Keadaan tim kami, kini sudah jauh lebih baik dibanding saat mengikuti East Java Tournament. Sebab, Saat itu kami masih tahap awal membangun tim. Sehingga, permainan belum bisa diharapkan. Sekarang kondisi Sriwijaya FC lebih baik dan tentu saya berharap hasilnya nanti juga lebih bagus," kata pelatih SFC, Subangkit.
Mantan pelatih Persekabpas Pasuruan, Persema Malang, Persela Lamongan, serta Persiwa Wamena tersebut melanjutkan, tidak memungkiri adanya fakta bahwa Singo Edan- julukan Arema Cronous menjadi unggulan di Grup A.
Hal tersebut, tentunya tidak lepas dari status sebagai tuan rumah. Meski begitu, kembali diungkapkan Subangkit, tidak membuat skuatnya begitu saja melepaskan target.
Apalagi, Singo Edan sempat menjajal kekuatan SFC di ajang East Java Tournament. Ketika itu, Laskar Wong Kito- julukan SFC- kalah dengan skor 3-1.
"Meski menjadi favorit di Grup A. Tapi bukan berarti kejutan tidak bisa terjadi. Kalau kami bisa bermain dengan kemampuan terbaik, tetap ada peluang ke final," pungkasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arema Tidak Ingin Terlena Dengan Status Tuan Rumah
Bola Indonesia 17 Januari 2014, 20:14 -
Sriwijaya FC Siap All Out di Babak 8 Besar Inter Island Cup
Bola Indonesia 17 Januari 2014, 19:38 -
Gagal di Inter Island Cup, Semen Padang Gelar Evaluasi
Bola Indonesia 16 Januari 2014, 20:23 -
Sriwijaya Batal Kontrak Radovanovic
Bola Indonesia 16 Januari 2014, 11:29 -
Status Belum Jelas, Syakir Kemungkinan Absen Bela Sriwijaya
Bola Indonesia 10 Januari 2014, 12:21
LATEST UPDATE
-
Bayern Coba Goda Jurrien Timber, Begini Respon Arsenal
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:06 -
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR