
Dimas yang memang warga asli Gresik mengungkapkan keprihatinannya atas bentrok tersebut. Pasalnya kejadian tersebut telah menelan banyak korban.
Menurut data dari manajemen Gresik United, ada 55 Ultras Gresik yang menjadi korban. Bahkan, ada salah satu korban yang merupakan suporter wanita.
"Saya sedih sekali. Kok bisa jadi bentrok seperti itu," ujar Dimas saat dihubungi , Senin (23/5).
Suporter Gresik United meninggalkan lapangan.
Saat ditanya lebih jauh, Dimas enggan berkomentar banyak. Sebab, pesepakbola yang sukses membawa Indonesia meraih gelar juara pada ajang AFC U-19 pada 2014 itu takut salah berbicara.
"Saya tidak tahu yang salah siapa. Yang jelas tidak mungkin suporter PS TNI marah kalau tidak ada penyebabnya," tutur Dimas.
Setelah kerusuhan terjadi, korban langsung di bawa ke RS Petrokimia, RS Semen Gresik, dan RSUD Ibnu Sina. Dari data yang dihimpun, 28 orang dirawat di RS Petrokimia, 22 orang dirawat di RSUD Ibnu Sina, dan sisanya di RS Semen Gresik.
Korban yang dirawat rata-rata mengalami memar di kepala dan wajah. Luka terparah diderita Saiful Anam (32). Saiful mengalami luka pada kepala, mata kiri juga lebam setelah mendapat pukulan bertubi-tubi dari suporter PS TNI. (fit/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Polisi Usut Kerusuhan Suporter di Gresik
Bola Indonesia 23 Mei 2016, 18:03
-
Suporternya Bentrok Dengan Ultras Gresik United, Ini Kata PS TNI
Bola Indonesia 23 Mei 2016, 15:35
-
Hindari Bentrok Suporter, Gresik United Minta Panpel Lebih Siap
Bola Indonesia 23 Mei 2016, 14:23
-
Suporter Gresik Jadi Korban Bentrok, Striker PS TNI Prihatin
Bola Indonesia 23 Mei 2016, 09:13
-
Ini Pemicu Tawuran Suporter di Gresik Versi Bek PS TNI
Bola Indonesia 23 Mei 2016, 08:29
LATEST UPDATE
-
Burnley vs Man Utd: Misteri Menit 61, Mengapa Bruno Fernandes Ditarik Keluar?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:44
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
-
Man of the Match Fulham vs Chelsea: Harry Wilson
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:01
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR