
"Sampai sekarang soal keaslian suratnya saja belum jelas. Ketua Umum KONI Pusat secara tersirat kepada saya mengakui surat itu asli," ujar Ketua Umum BOPI Mayjen (Pur.) Noor Aman.
"Tapi, dalam surat itu kan yang tertera nama sekjennya. Kepada pers, dia bilang tidak pernah menandatangani surat itu," sambungnya.
Sebelumnya, akhir pekan lalu, BOPI menemukan adanya surat rekomendasi mencurigakan yang dikeluarkan KONI ihwal pelaksanaan Indonesia Super League 2015. Rekomendasi ini dinilai BOPI sebagai rekomendasi 'aspal' (asli tapi palsu). Sekretaris Jenderal BOPI, Heru Nugroho, mengaku telah melaporkan ihwal surat ini pada Kemenpora.
Dari salinan yang didapat Bola.net, surat yang ditujukan pada Ketua Umum PSSI ini merupakan restu KONI ihwal pelaksanaan kompetisi Indonesia Super League 2015. Surat yang 'ditandatangani' Sekretaris Jenderal KONI, EF Hamidy ini juga ditembuskan pada Kabintelkam POLRI.
Lebih lanjut, Noor Aman menyebut bahwa tidak ada soal jika PSSI benar-benar menyurati KONI Pusat meminta dukungan berupa rekomendasi. Tapi sambungnya, KONI Pusat harus mengalamatkan surat rekomendasinya itu kepada BOPI, bukan ke pihak kepolisian.
"Urusan olahraga profesional jelas wilayahnya BOPI, bukan KONI," tegasnya.
Noor Aman menambahkan, meskipun ada rekomendasi KONI Pusat, kepolisian tetap akan meminta rekomendasi BOPI.
"Kepolisian tidak akan gegabah. Sudah ada kesepahaman antara pihak kepolisian, Kemenpora, dan BOPI tentang mekanisme penerbitan izin keramaian ini," tandasnya. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tur Jateng, Penggawa Arema Cronus Dituntut Raih Hasil Maksimal
Bola Indonesia 23 Maret 2015, 22:34
-
Pelatih Arema Cronus Harap Yao Ruddy Buktikan Diri
Bola Indonesia 23 Maret 2015, 21:54
-
BOPI Janji Tuntaskan Verifikasi Tepat Waktu
Bola Indonesia 23 Maret 2015, 21:16
-
Persebaya Belum Putuskan Nasib Kim dan Mbamba
Bola Indonesia 23 Maret 2015, 20:45
-
Surat Rekomendasi KONI Terkait ISL 2015 Ditengarai Asli
Bola Indonesia 23 Maret 2015, 20:17
LATEST UPDATE
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52




















KOMENTAR