"Kita realistis saja. Secara persiapan kita kalah, ya ke belakang pasti kalah. Kita baru tanggal 5 Januari lalu latihan. Akibatnya, para pemain, termasuk Escobar, kelelahan. Fisik mereka drop" ujar Daniel, dalam sesi konferensi pers usai laga, Senin (13/01).
"Saya coba mainkan pemain-pemain cadangan, agar semua bisa mendapat kesempatan main. Secara umum, hasil ini lumayan," sambungnya.
Sebelumnya, di laga terakhir mereka di IIC 2014, Persepam harus menelan kekalahan dua gol tanpa balas dari Persela Lamongan. Dua gol yang bersarang di gawang Firmansyah, dicetak Adisson Alves dan Lopicic.
Di dua pertandingan sebelumnya, Laskar Sape Kerap -julukan Persepam- hanya mampu meraih satu poin. Pada laga perdana, Slamet Nurcahyo dan kawan-kawan dikalahkan Arema Cronus dengan skor 1-3. Sementara, kala menghadapi Persija Jakarta, di laga kedua mereka, Khoirul Huda dan kawan-kawan harus berbagi angka 1-1.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Suharno Beber Rahasia di Balik Kemenangan Atas Persija
Bola Indonesia 13 Januari 2014, 23:06
-
Dibekuk Arema, Persija Dinilai Mengalami Peningkatan
Bola Indonesia 13 Januari 2014, 22:55
-
Dejan Antonic Enggan Salahkan Strategi Defensif Persijap
Bola Indonesia 13 Januari 2014, 22:05
-
Lawan Persik, Persiba Merasa Dikerjai Wasit
Bola Indonesia 13 Januari 2014, 21:51
-
Raja Isa Akui Persijap Bermain Defensif Lawan PBR
Bola Indonesia 13 Januari 2014, 21:22
LATEST UPDATE
-
Pelatih Dadakan Chelsea Akui 24 Jam yang Gila Menjelang Man City vs Chelsea
Liga Inggris 4 Januari 2026, 16:01
-
Jadwal Nonton Live Streaming Leeds vs MU Malam Ini, 4 Januari 2026
Liga Inggris 4 Januari 2026, 15:49
-
Waspada Superflu H3N2! Dinkes DKI Minta Warga Perketat Pertahanan Diri dengan PHBS
News 4 Januari 2026, 15:41
-
Tempat Menonton Leeds vs Man Utd Hari Ini: Tayang di Mana, Main Jam Berapa?
Liga Inggris 4 Januari 2026, 15:08
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43




















KOMENTAR