
Bola.net - - Sebuah kejadian kurang menyenenangkan harus dialami Bali United. Salah satu punggawanya, Martinus Novianto harus dilarikan ke rumah sakit pada pertandingan melawan Global Cebu tadi malam.
Seperti yang sudah diketahui, Bali United melakukan partai tandang di pertandingan kedua fase grup Piala AFC 2018. Mereka harus menghadapi wakil Filipina, Global Cebu pada hari Selasa (27/2) malam kemarin.
Pada pertandingan tersebut sebuah insiden menimpa penyerang muda mereka, Martinus Novianto. Ia harus digantikan oleh Irfan Bachdim di menit 70 setelah ia mengeluh kesakitan pada bagian kakinya.
Nampaknya cedera yang dialami penyerang 22 tahun itu cukup parah. Hal ini dikonfirmasi oleh Bali United melalui akun twitter mereka.
Martinus Novianto yang di pertandingan tadi ditarik keluar karena cedera, saat ini sedang mendapat perawatan di Rumah Sakit setempat. Cepat sembuh Martinus! 😇🙏 pic.twitter.com/FFplIuMOsY
— Bali United (@BaliUtd) February 27, 2018
"Martinus Novianto yang di pertandingan tadi ditarik keluar karena cedera, saat ini sedang mendapat perawatan di Rumah Sakit setempat. Cepat sembuh Martinus" tulis akun twitter Bali United tersebut.
Di foto tersebut, Martinus terlihat sedang berada di dalam Ambulance. Petugas medis setempat terlihat menaruh kantong es di kaki kanan sang penyerang muda.
Belum diketahui secara pasti bagaimana kondisi cedera Martinus. Namun semoga cedera yang ia derita tidak terlalu parah ya Bolaneters?
Baca Juga:
- Hanya Imbang di Filipina, Bos Bali United Kecewa
- Highlights Piala AFC: Global Cebu 1-1 Bali United
- Spaso Gagal Penalti, Bali United Imbang Lawan Global Cebu
- Tampines Rovers Siap Hadapi Tekanan The Jakmania
- Disebut Mirip Tokoh Kartun, Ini Komentar Winger Persija
- Inilah Dua Pemain Persija yang Bisa Menghancurkan Tampines Rovers
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Melempen di Piala AFC, Tampines Soroti Regulasi di S-League
Bola Indonesia 28 Februari 2018, 21:12
-
Highlights Piala AFC: Persija Jakarta 4-1 Tampines Rovers
Open Play 28 Februari 2018, 20:58
-
Super Simic Hattrick, Persija Bungkam Tampines Rovers
Bola Indonesia 28 Februari 2018, 20:31
-
Kembali ke Jakarta, Kapten Tampines Tak Sabar Temui The Jak
Bola Indonesia 28 Februari 2018, 12:31
-
Tak Ingin di Blacklist GBK, Ketum The Jakmania Keluarkan Ultimatum
Bola Indonesia 28 Februari 2018, 12:09
LATEST UPDATE
-
Perubahan Gaya Main Liverpool di Era Arne Slot Jadi Bumerang di Anfield
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:27
-
Daftar Pemain Voli Putri Jakarta Electric PLN Mobile di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 17:14
-
Here We Go! Manajemen MU Putuskan Pecat Ruben Amorim
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:09
-
Inovasi Green Hedging Milik Wolves, Bukti Sepak Bola Bisa Ramah Lingkungan
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:06
-
Kylian Mbappe Mulai Pulih, Peluang Tampil di Piala Super Spanyol Masih Terbuka
Liga Spanyol 5 Januari 2026, 16:54
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40




















KOMENTAR