
Bola.net - - Ketua Umum The Jakmania, Ferry Indrasjarif melontarkan peringatan keras kepada seluruh anggota The Jakmania jelang laga kontra Tampines Rovers. Ferry meminta agar seluruh anggota The Jak bisa menahan diri agar tidak melakukan tindakan tidak terpuji pada laga nanti malam.
Persija sendiri memang tengah menjadi sorotan seusai menjuarai Piala Presiden 2018 kemarin. Tim kebanggaan masyarakat Jakarta ini disoroti setelah sejumlah oknum supporter mereka melakukan tindakan vandalisme di Stadion utama Gelora Bung Karno di partai final kemarin.
Persija sendiri mendapat dampak yang cukup besar atas insiden tersebut. Selain harus mengganti rugi kerusakan tersebut, mereka juga terancam masuk blacklist GBK sehingga mereka tidak bisa meminjam stadion itu di masa depan.
Tidak ingin kejadian itu terjadi, Ferry meminta agar para The Jak bisa menahan diri untuk tidak melakukan tindakan yang merugikan timnya pada nanti malam. "Saya ingin semua The Jakmania berpikir untuk kebaikan orang banyak," ujar Bung Ferry.
"Kalau satu turun ke lapangan dibilang sebagai passion, ya semua the Jakmania punya Passion. Saya berharap The Jakmania bisa menahan diri. Saya dari masih muda juga ingin turun ke lapangan, tapi saya menahan diri." tandas pria berusia 52 tahun tersebut.
Persija sendiri tengah memburu poin pertama mereka di Piala AFC 2018. Pasalnya di pertandingan pertama kemarin, mereka harus takluk di tangan Johor Darul Takzim dengan skor telak 3-0.
Baca Juga:
- Tampines Rovers Pesimis Curi Poin di GBK
- Punya Kenangan Manis, Pemain Tampines Rovers Ini Ingin Segera Berlaga di Stadion GBK
- Persija Himbaju Jakmania Jaga Sikap di GBK
- Jamu Tampine Rovers, Persija Siapkan Pengamanan Lapis Lima
- Tandang ke FIlipina, Pemain Bali United Ini Harus Dilarikan ke RS
- Hanya Imbang di Filipina, Bos Bali United Kecewa
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Melempen di Piala AFC, Tampines Soroti Regulasi di S-League
Bola Indonesia 28 Februari 2018, 21:12
-
Highlights Piala AFC: Persija Jakarta 4-1 Tampines Rovers
Open Play 28 Februari 2018, 20:58
-
Super Simic Hattrick, Persija Bungkam Tampines Rovers
Bola Indonesia 28 Februari 2018, 20:31
-
Sudah Punya 30 Pemain, Persija Ingin Tambah Lagi
Bola Indonesia 28 Februari 2018, 14:16
-
Kembali ke Jakarta, Kapten Tampines Tak Sabar Temui The Jak
Bola Indonesia 28 Februari 2018, 12:31
LATEST UPDATE
-
Manchester United Percepat Proses Transfer Carlos Baleba?
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:06
-
Prediksi Aston Villa vs Nottingham Forest 3 Januari 2026
Liga Inggris 3 Januari 2026, 17:54
-
Prediksi BRI Super League: Malut United vs PSBS Biak 4 Januari 2026
Bola Indonesia 3 Januari 2026, 17:45
-
Prediksi Wolves vs West Ham 3 Januari 2026
Liga Inggris 3 Januari 2026, 17:15
-
Daftar Pembalap Indonesia yang Berlaga di Idemitsu Moto4 Asia Cup 2026
Otomotif 3 Januari 2026, 17:01
-
Jadwal Lengkap Idemitsu Moto4 Asia Cup 2026
Otomotif 3 Januari 2026, 17:01
-
Jadwal Lengkap R3 BLU CRU World Cup 2026
Otomotif 3 Januari 2026, 17:01
-
Jadwal Lengkap Red Bull Rookies Cup 2026
Otomotif 3 Januari 2026, 17:01
-
Jadwal Lengkap MotoJunior 2026
Otomotif 3 Januari 2026, 17:01
-
4 Gaya Bermain John Herdman, Bakal Cocok dengan Timnas Indonesia?
Tim Nasional 3 Januari 2026, 16:42
-
John Herdman Resmi Jadi Pelatih Timnas Indonesia, Ini Catatan Statistiknya
Tim Nasional 3 Januari 2026, 16:38
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43
























KOMENTAR