"Tak ada masalah dengan sendirian menangani Arema. Kemarin-kemarin, saya juga sempat seperti ini," ujar Gethuk, sapaan karib Joko.
"Namun, kita perlu motivasi. Akan ada pengganti Mas Harno untuk memotivasi tim ini," sambungnya.
Sebelumnya, jelang berlaga pada Piala Presiden, Arema Cronus harus kehilangan Suharno. Pelatih senior ini wafat usai memimpin latihan para penggawa Arema, Rabu (19/08) lalu.
Suharno wafat di Unit Gawat Darurat Puskesmas Pakisaji, Kabupaten Malang. Pria berusia 56 tahun ini terkena serangan jantung dalam perjalanan pulang ke kediamannya.
Sepeninggal Pak Once -sapaan karib Suharno- Arema ditangani Gethuk. Dalam melaksanakan tugasnya, ia dibantu dua Asisten Pelatih, I Made Pasek Wijaya dan Kuncoro. Selain itu, ia juga dibantu Alan Haviluddin, yang menjadi pelatih kiper.
Sementara, asa Gethuk mendapat pendamping nampaknya belum akan terlaksana dalam waktu dekat. Pasalnya, dari informasi yang didapat Bola.net, Gethuk bakal tetap menjadi nakhoda utama Arema Cronus pada Piala Presiden mendatang.
"Baru pada kompetisi mendatang manajemen bakal mencari pendamping buat Gethuk," tukas sumber Bola.net.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Duo Asing Arema Cronus Batal Merapat Hari Ini
Bola Indonesia 28 Agustus 2015, 18:24
-
Arema Cronus Tanggapi Positif Jadwal Piala Presiden
Bola Indonesia 28 Agustus 2015, 18:17
-
Tangani Arema Cronus, Joko Susilo Isyaratkan Ada Pendamping
Bola Indonesia 28 Agustus 2015, 18:11
-
Pinang Duo Legiun Asing, Ini Alasan Arema Cronus
Bola Indonesia 28 Agustus 2015, 18:08
-
Kone dan Koita Resmi Perkuat Arema Cronus di Piala Presiden
Bola Indonesia 27 Agustus 2015, 23:16
LATEST UPDATE
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR