"Tak ada masalah. Ini kepentingan Timnas. Kita harus selalu dukung," ujar Gethuk -sapaan karib Joko.
"Justru ini bagus agar kita siap main semisal lima pemain ini tak bisa turun di kompetisi. Kita ambil positifnya saja," sambung legenda Arema Malang ini.
Sebelumnya, lima pemain Arema Cronus dipanggil Pelatih Timnas Indonesia, Benny Dollo, dalam ajang uji coba kontra Kamerun dan Myanmar. Lima pemain ini adalah: Victor Igbonefo, Hasim Kipuw, Johan Alfarizi, Gede Sukadana dan Cristian Gonzales.
Pada saat yang sama, Arema Cronus juga menggelar tur Jawa Tengah. Dalam tur ini, mereka akan menghadapi Persip Pekalongan dan PSIS Semarang. Tur ini merupakan persiapan akhir mereka jelang berlaga di Indonesia Super League 2015.
Sementara itu, kehadiran lima pemain Arema itu membuncahkan optimisme Benny Dollo. Pria yang karib disapa Bendol ini berharap lima penggawa Arema ini memberi dampak positif bagi Skuat Garuda, julukan Timnas Indonesia.
"Anak-anak sudah terbiasa dengan kompetisi. Seperti pemain Arema yang terbiasa bermain dengan tim-tim internasional. Walaupun hanya sekelas klub, tapi mereka kan sering melakukan hal itu. Jadi tidak ada masalah. Itu persoalan mental saja," papar Bendol. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tanpa Lima Pemain Inti di Tur Jateng, Arema Cronus Tak Risau
Bola Indonesia 24 Maret 2015, 22:34
-
Dejan Antonic Optimistis PBR Ikuti ISL 2015
Bola Indonesia 24 Maret 2015, 21:45
-
Dituding Tak Objektif, BOPI Bergeming
Bola Indonesia 24 Maret 2015, 21:24
-
PT Liga Disebut Belum Serahkan Dokumen Verifikasi ke BOPI
Bola Indonesia 24 Maret 2015, 20:29
-
BOPI Juga Lakukan Verifikasi Pada PT Liga Indonesia
Bola Indonesia 24 Maret 2015, 20:10
LATEST UPDATE
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Drama Final Liga Padel 2025: Tertinggal 0-3, ACDP Comeback Epik 4-3!
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 09:42
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR