
Bola.net - Tira Persikabo sudah ditinggal empat legiun asingnya. Mereka adalah Ciro Alves, Petteri Pennanen, Artyom Filiposyan, dan Alex dos Santos Goncalves.
Belum ada tanda-tanda Tira Persikabo akan mencari pengganti keempatnya hingga sekarang. Alhasil, tim berjuluk Laskar Padjajaran itu diprediksi tanpa pemain asing di Piala Menpora 2021.
Meski demikian, bek Tira Persikabo, Abduh Lestaluhu optimistis timnya akan bertaring di Piala Menpora. Turnamen pramusim atau prakompetisi itu bakal diputar pada 21 Maret - 25 April mendatang.
"Kemungkinan kami akan bermain dengan pemain lokal semua di Piala Menpora 2021. Saya tetap yakin kami bisa bersaing," ujar Abduh, saat dihubungi wartawan.
Baca halaman berikutnya ya Bolaneters.
Keyakinan Abduh
Salah satu alasan yang membuat Abduh optimistis timnya dapat berbicara banyak adalah karena ia dan rekan-rekannya sudah rutin menggelar latihan bersama ketika Liga 1 vakum dan Piala Menpora belum ada. Sementara klub lain libur, dan pemain mereka hanya berlatih mandiri di kediaman masing-masing.
"Saya lihat keyakinan itu dari motivasi anak-anak, jadi saya sangat yakin. Tim kami juga lebih siap dibandingkan dengan tim lain," imbuh Abduh.
Terdekat, Tira Persikabo akan berlatih tanding dengan Timnas Indonesia U-22. Duel kedua kesebelasan bakal digelar di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, Rabu (3/3).
(Bola.net/Fitri Apriani)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Seperti Lionel Messi: 5 Pemain Shopee Liga 1 yang Pernah Minta Pindah Klub
Bola Indonesia 28 Agustus 2020, 09:52 -
Bek Tira Persikabo Ceritakan Suasana Ramadhan di Kampung Halaman
Bola Indonesia 13 Mei 2020, 17:39 -
Abduh Lestaluhu Berbagi Kegiatannya Selama WFH di Ternate
Bola Indonesia 23 April 2020, 23:12 -
Abduh Lestaluhu Bagikan Kegiatannya Selama Shopee Liga 1 Disetop
Bola Indonesia 19 Maret 2020, 22:14
LATEST UPDATE
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03 -
Jadwal Serie A Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:36 -
Incaran Harbolnas 10.10: Kenali Ciri Khas 6 Merek Batik Pria Premium Ini
News 3 Oktober 2025, 16:33 -
Jadwal La Liga Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:16 -
Cek Jadwal dan Live Streaming LaLiga 2025/26 Minggu Ini: di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:10 -
Prediksi Napoli vs Genoa 5 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:06 -
Saksikan dan Nonton LaLiga 2025/26 Sevilla vs Barcelona, Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:02 -
Jadwal Premier League Pekan Ini, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 16:00 -
Cek Jadwal dan Nonton Liga Inggris 2025/26: Eksklusif di Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 15:56 -
Saksikan dan Nonton Liga Inggris Chelsea vs Liverpool: Eksklusif di Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 15:52
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR