"Ini saatnya kita rotasi beberapa pemain. Saya nggak mau ambil resiko pemain saya ada yang kena kartu lagi dan harus absen lawan Gresik United karena akumulasi kartu," ujar Pelatih Persita, Fabio Oliveira.
"Dua pemain yang kemungkinan kita simpan untuk hindari itu adalah Ronaldo Mesido dan Kenji Adachihara," sambungnya.
Sementara itu, selain menghindari akumulasi kartu, ada alasan lain di balik disimpannya Kenji Adachihara. Pemain yang mencetak satu gol pada laga melawan Persik Kediri ini tak berada dalam kondisi fit.
"Kondisinya lelah. Otot-ototnya dia kecapekan," papar Fabio.
Persita sendiri bakal menghadapi Arema Cronus pada laga lanjutan Indonesia Super League 2014. Pertandingan ini akan dihelat di Stadion Kanjuruhan Kabupaten Malang, Senin (18/8). [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tahan Barito Putera, Gresik United Girang
Bola Indonesia 16 Agustus 2014, 21:06
-
Carrasco Siap Gempur Benteng Arema Cronus
Bola Indonesia 16 Agustus 2014, 17:17
-
Persita Tak Gentar Reputasi Arema Cronus
Bola Indonesia 16 Agustus 2014, 16:34
-
Jamu Persita, Arema Target Poin Penuh
Bola Indonesia 16 Agustus 2014, 16:09
-
RD Minta Pemain Persebaya Berdedikasi ke Profesi
Bola Indonesia 16 Agustus 2014, 15:31
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
-
Dua Wajah Florian Wirtz: Tajam untuk Timnas Jerman, Meredup di Liverpool
Liga Inggris 18 November 2025, 16:39
-
Disebut Sudah Habis, Bintang MU Ini Justru Jadi Pemain yang Krusial untuk Timnas Brasil
Liga Inggris 18 November 2025, 16:08
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR