"Lawan kita sesungguhnya bukanlah Arema," ujar Pelatih Persita, Fabio Oliveira.
"Pertandingan kami sesungguhnya kala menghadapi Gresik United setelah ini," sambungnya.
Persita dijadwalkan bakal menantang Arema Cronus pada laga lanjutan Indonesia Super League 2014. Pertandingan ini bakal dihelat di Stadion Kanjuruhan Kabupaten Malang, Senin (18/08).
Sementara itu, meski mengaku tak fokus pada laga versus Arema, Fabio mengaku anak asuhnya bakal tetap tampil fight. Mereka bakal tetap menunjukkan kemampuan terbaik mereka.
"Kami ingin mendapat modal positif untuk pertandingan melawan Gresik United mendatang," tandasnya. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bontang FC Mengaku Sulit Penuhi Perintah DRC FIFA
Bola Indonesia 15 Agustus 2014, 20:45
-
Suharno Tak Berencana Simpan Bustomi Untuk Delapan Besar
Bola Indonesia 15 Agustus 2014, 20:31
-
Komdis PSSI Berharap Klub Jalankan Keputusan DRC FIFA
Bola Indonesia 15 Agustus 2014, 20:25
-
Persela Optimistis Tetap di Empat Besar
Bola Indonesia 15 Agustus 2014, 20:18
-
Jamu Persita, Arema Ingin Ulangi Permainan Kontra Barito
Bola Indonesia 15 Agustus 2014, 20:15
LATEST UPDATE
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR