Bola.net - - Persija Jakarta berhasil memenuhi target untuk bisa memenangkan laga melawan Persela Lamongan pada putaran kedua kompetisi Liga 1. Pelatih Persija, Stefano Cugurra Teco pun menyambut hasil positif tersebut dengan cukup puas.
Persija tumbang dengan skor 1-0 saat dijamu Persela pada putaran pertama lalu di Lamongan. Tim berjuluk Macan Kemayoran akhirnya bisa membalas kekalahan itu pada pekan ke-22 di Stadion Patriot, Bekasi, Minggu (7/8/2017).
Persija berhasil menang dengan skor, 2-0. Gol-gol tim ibukota tersebut masing-masing dicetak oleh Ramdani Lestaluhu dan Reinaldo Elias da Costa.
"Kita punya pertandingan bagus hari ini. Menit pertama kontrol. Punya peluang banyak cetak gol. Menang 2-0 sudah bagus," ujar Teco usai pertandingan.
Pelatih asal Brasil ini lantas memberikan apresiasinya terhadap para The Jakmania yang memenuhi Stadion Patriot. Hal tersebut dinilainya sanggup memompa semangat juang skuat Persija.
"Terima kasih Jakmania, stadion penuh. Semangat juga penuh. Terima kasih," tutupnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rezaldi Nikmati Pengalaman Berharga Bersama Timnas U-22
Tim Nasional 28 Agustus 2017, 21:26
-
Menang Cuma Dua Gol, Tak Masalah untuk Teco
Bola Indonesia 28 Agustus 2017, 07:15 -
Teco Santai Meski Persija Tak Jadi Uji Coba Lawan Fiji
Bola Indonesia 28 Agustus 2017, 07:07 -
Samsul Arif Minta Maaf Kepada Fans Persela
Bola Indonesia 28 Agustus 2017, 06:51
-
Teco Cukup Puas dengan Kemenangan Atas Persela
Bola Indonesia 28 Agustus 2017, 06:44
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58






















KOMENTAR