
Bola.net - Persis Solo akan ambil bagian pada turnamen Piala Wali Kota Solo yang akan berlangsung pada 20 - 26 Juni 2021 mendatang. Turnamen tersebut akan diikuti oleh 4 klub Liga 1 dan 4 klub Liga 2.
Bagi kapten Persis Solo, Eky Taufik, turnamen tersebut sangat penting untuk mengukur kekuatan tim sebelum menatap kompetisi Liga 2 2021. Sehingga perlu disiapkan dengan matang.
Apalagi, Laskar Sambernyawa -julukan Persis- akan bertindak sebagai tuan rumah pada turnamen tersebut. Karena pertandingan akan digelar di Stadion Manahan, Solo.
"Turnamen Piala Wali Kota Solo kami siapkan dengan maksimal tentunya," kata Eky Taufik kepada Bola.net.
"Karena ini untuk mengukur kekuatan kami sejauh apa kekuatan tim dari Persis Solo," imbuh pemain kelahiran Sragen tersebut.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters!
Targetkan Juara
Eks Persela Lamongan itu juga menegaskan bahwa pada turnamen tersebut Persis Solo membidik target juara. Meskipun sebenarnya itu tidak menjadi prioritas utama timnya.
"Target ya pasti juara kan kita kan tuan rumah juga, tapi ini bukan target utama kami," jebolan Diklat Salatiga itu menambahkan.
"Kami bisa juara alhamdulillah kalaupun tidak itu bisa untuk nanti kami intropeksi diri untuk menatap kompetisi yang kami targetkan lolos Liga 1," pungkasnya.
(Mustopa Elabdy/Bola.net)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tekad Kapten Persis pada Turnamen Piala Wali Kota Solo 2021
Bola Indonesia 15 Juni 2021, 00:58
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40




















KOMENTAR