
Menurut Firman, tekanan pertandingan terutama di babak kedua membuatnya cukup khawatir. Di saat itu, Persib sedang unggul 3 gol meski mulai disusul lewat 2 gol Sekou Camara.
“Saya mohon maaf atas nama teman-teman, tadi permainan sempat membuat sport jantung saya. Saya senang Abanda bisa tegur saya. Jangan pandang siapa-siapa untuk saling menegur,” ujar Firman di ruang ganti.
Setelah Firman mengakui kesalahannya, giliran pemain bertahan Abanda Herman yang mengungkapkan bahwa dirinya tidak berkonflik dengan rekan satu timnya tersebut.
“Itu bukan konflik, saling tegur saja. Aku cuma mengingatkan, semua yang senior-junior sama saja. Kalau dia ada masukan aku terima. Kalau aku salah, junior juga bisa tegur aku,” tutur pemain bernomor punggung 4 itu.
Ditambahkan Abanda, tim Persib di musim ini sudah mengalami perubahan. Bahkan ia mengklaim 100% tim Maung Bandung sudah berada di jalur yang benar. “Sekarang kita sudah lebih kompak, lebih tenang karena bisa kontrol permainan. Seratus persen kita percaya diri dibanding tahun sebelumnya. Aku tetap tenang karena kekuatan Persib sekarang,” jelasnya. (hug/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Positif Persib Diharapkan Terus Berlanjut
Bola Indonesia 17 Januari 2013, 19:45
-
Tekanan Persiwa Hampir Buat Firman dan Abanda Salah Paham
Bola Indonesia 17 Januari 2013, 19:16
-
'Persiwa Sudah Berikan Perlawanan'
Bola Indonesia 17 Januari 2013, 19:00
-
Jajang: Saya Tak Instruksikan Untuk Turunkan Tempo
Bola Indonesia 17 Januari 2013, 18:42
-
Review ISL: Persib Raih Kemenangan Perdana
Bola Indonesia 17 Januari 2013, 18:19
LATEST UPDATE
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Disebut Sudah Habis, Bintang MU Ini Justru Jadi Pemain yang Krusial untuk Timnas Brasil
Liga Inggris 18 November 2025, 16:08
-
Hubungannya Dengan Cristiano Ronaldo Merenggang? Ini Pengakuan Dari Karim Benzema
Asia 18 November 2025, 15:55
-
Italia Dipermalukan Norwegia 1-4, Rekor Buruk Azzurri di San Siro Kian Mengkhawatirkan
Piala Dunia 18 November 2025, 15:48
-
Wow! Seriusan? Manchester United Tertarik Angkut Neymar di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:36
-
Diincar MU, Conor Gallagher Akui Tidak Bahagia di Atletico Madrid?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:25
-
Liverpool Sudah Tahu Harga Semenyo: Ternyata Nggak Mahal-mahal Amat
Liga Inggris 18 November 2025, 15:18
-
Bagaimana Kabar Cedera Franco Mastantuono?
Liga Spanyol 18 November 2025, 15:16
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR