Bola.net - - Badai cedera kembali menghantui Persebaya Surabaya, kali ini Abu Rizal Maulana yang menjadi korbannya. Gelandang asal Sampang, Jawa Timur tersebut harus mendapat perawatan medis karena ada masalah pada kakinya.
"Abu Rizal Maulana cedera ketika latihan, tapi langsung ditangani, cuma kakinya bengkak," ungkap Manajer Tim Persebaya, Chairul Basalamah.
Cederanya pemain yang bisa menempati berbagai posisi tersebut tidak lepas dari kerasnya latihan yang dijalani setelah liburan. Kemungkinan para punggawa Bajul Ijo terlalu semangat dalam melahap menu latihan yang diberikan tim latihan.
"Anak-anak mungkin habis libur, terlalu semangat hingga keras berlatih," imbuh pria asal Surabaya tersebut.
Sementara untuk pemain lainnya seperti Irfan Jaya, menurut Chairul sudah pulih dan bisa mengikuti latihan. Hanya saja sang gelandang andalan, Misbakus Solikin belum bisa sepenuhnya mengikuti program latihan yang diberikan pelatih.
"Misbakus masih penyembuhan, sudah latihan mulai tendang bola, tapi nggak bisa lama, masih pemulihan dulu," pungkasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Terlalu Semangat Latihan, Gelandang Persebaya Cedera
Bola Indonesia 27 Oktober 2017, 03:55
-
Ini Kriteria Lawan Uji Coba Persebaya
Bola Indonesia 27 Oktober 2017, 02:20
-
Persebaya Ingin Manajer Meeting Juga Bahas Semifinal dan Final
Bola Indonesia 26 Oktober 2017, 20:50
-
Persebaya Siasati Penundaan Jadwal dengan Uji Coba
Bola Indonesia 26 Oktober 2017, 03:18
-
Pasca Libur, Kondisi Pemain Persebaya Aman
Bola Indonesia 26 Oktober 2017, 01:15
LATEST UPDATE
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
-
Pemain Cedera Saat Bela Negara di Jeda Internasional: Apakah Klub Dapat Ganti Rugi?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:10
-
Martin Odegaard Kembali: Akankah Mikel Arteta Tetap Memberinya Kebebasan Bergerak?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:03
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR