Tujuh titik yang menyediakan layanan tiket box antara lain, Mess Persebaya (Jl Karanggayam), Warkop 27 (Jl Bagong Nambangan), Andry Firdaus Flare Shop (Jl Johor), D’Lapax Streetshop (Jl Ngagel), dan seluruh gerai Coffee Toffee di Surabaya.
Tiket box juga telah merambah ke luar kota, yakni di Coffee Toffee Jember (Jl Trunojoyo 102 Jember) dan Coffee Toffee Madiun (Kompleks Sun City Mall Madiun). Media Officer Alfaviega Septian Pravangasta menjelaskan, adanya system tiket box akan memudahkan penonton untuk mendapatkan tiket.

"Jadi biar lebih enak, datang di area stadion dengan sudah membawa tiket. Di tiket box nanti, satu kartu identitas hanya diperbolehkan maksimal membeli lima tiket," ucapnya. Sistem ini diberlakukan untuk mengurangi sepak terjang calo tiket.
Selain tiket box, panitia juga menyediakan tiket go show. Tiket go show ini dapat dibeli langsung di Stadion Gelora Bung Tomo pada hari pertandingan. "Tiket go show tetap ada karena tidak semua orang sempat membeli di tiket box," tutupnya. (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tiket Box Battle Of Heroes Tersebar di Tujuh Titik
Bola Indonesia 10 Juni 2015, 21:05
-
Legenda Persebaya Apresiasi Battle of Heroes
Bola Indonesia 10 Juni 2015, 20:58
-
Promotor Beri Penghargaan Kepada Legenda Persebaya
Bola Indonesia 10 Juni 2015, 20:20
-
Panpel Janjikan Kejutan di 'Battle of Heroes'
Bola Indonesia 9 Juni 2015, 20:25
-
Selain Andik, Inilah Para Bintang yang Berlaga di Battle of Heroes
Bola Indonesia 9 Juni 2015, 10:24
LATEST UPDATE
-
Beckham Putra Ulang Selebrasi Rp75 Juta saat Cetak Gol di Laga Persib vs Persija
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 16:33
-
Live Streaming Man United vs Brighton - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 16:30
-
Hasil Persib vs Persib: Beckham Putra Bawa Maung Bandung Unggul pada Babak Pertama
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 16:20
-
Live Streaming Fiorentina vs Milan - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 14:00
-
Live Streaming Portsmouth vs Arsenal - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 14:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR