"Saya berharap kondisi keuangan membaik karena program (pembinaan usia muda, red)butuh duit. Kalau nggak ada, percuma. Semoga juga restrukturisasi di bawah Pak Halim (Halim Mahfudz, Sekjen PSSI, red) berhasil," ujar Timo melalui Blackberry Messenger pada Bola.net, Jumat (28/12).
"Kalau itu terjadi dan PSSI masih butuh, juga saya free, kenapa tidak (kembali ke PSSI, red)," sambungnya.
Lebih lanjut, Timo kembali menegaskan alasannya memilih mundur dari PSSI. Menurutnya, semua tak lepas dari kondisi PSSI yang saat ini kekurangan dana, termasuk mendanai program pembinaan usia muda.
"Saya keluar bukan karena masalah ego. Kalau saya pentingkan ego, sudah dari dulu saya keluar. Ini karena nggak ada dana buat program. Kalau asal punya jabatan, saya bukan orangnya," tandasnya. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Timo Tak Tutup Peluang Kembali ke PSSI
Bola Indonesia 28 Desember 2012, 18:12
-
Timo Mundur Dari Jabatan Direktur Pembinaan Usia Muda PSSI
Bola Indonesia 28 Desember 2012, 09:19
-
Perluas Sirkulasi Kurikulum Sepak bola, Timo Gandeng Gramedia
Bola Indonesia 21 Desember 2012, 22:22
-
Lawan Malaysia, Ujian Mental Skuad Garuda
Tim Nasional 1 Desember 2012, 13:28
-
Timo: Peta Sepak Bola ASEAN Sudah Berubah
Tim Nasional 28 November 2012, 15:55
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR