
Dua pemain yang bakal dipinjam oleh Arema adalah Greg Nwokolo dan Victor Igbonefo. Mereka adalah penggawa klub Pelita Jaya Karawang.
Keinginan Arema untuk meminjam dua pemain ini sudah secara resmi diketahui oleh manajemen Pelita. Bahkan, mereka sudah menerima surat permohonan peminjaman dua pemain ini.
"Dua klub (asing dan lokal) berminat meminjam Greg Nwokolo dan Victor Igbonefo selama jeda kompetisi. Surat permohonan baru kami terima," tulis manajemen klub ini melalui akun Twitter resmi mereka, Jumat (27/07).
Selain Arema, dua pemain ini juga diincar oleh klub asing. Klub yang juga berniat meminjam dua pemain Pelita Jaya ini merupakan klub asal Thailand, Chiang Rai United FC.
Sebelumnya, Arema berhasil meminjam Irfan Bachdim dari klub satu kota mereka, Persema Malang. Selain Bachdim, Arema masih memiliki empat slot kosong lagi untuk bisa berlaga di Perempat Final AFC Cup, versus Al Ettifaq, pertengahan September mendatang. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Usai Bachdim, Arema IPL Bidik Dua Penggawa Pelita Jaya
Bola Indonesia 27 Juli 2012, 20:30
-
"Saatnya Sriwijaya FC Berbicara di Level Asia"
Bola Indonesia 17 Juli 2012, 17:55
-
'Saatnya Sriwijaya FC Berbicara di Level Asia'
Bola Indonesia 17 Juli 2012, 17:00
-
Hadapi Favorit Juara AFC Cup, Arema Tetap Optimis
Asia 15 Juni 2012, 18:10
-
Arema Indonesia Hadapi Al Ettifaq di 8 Besar AFC Cup
Asia 15 Juni 2012, 14:00
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR