
"Kami membawa tim utama. Meski empat atau lima pemain tidak bisa ikut karena persiapan membela tim nasional untuk Piala Dunia Juni nanti," ujar Van der Sar saat sesi teleconference dalam jumpa pers Kamis (24/04).
Mantan penjaga gawang tim nasional Belanda ini mengakui sebagai gantinya ia akan membawa beberapa pemain muda Ajax untuk menemani Bojan Krkic melawan Persija Jakarta dan Persib Bandung 11 dan 14 Mei nanti. "Bojan statusnya masih pemain kami meski ia pinjaman Barcelona, rencananya ia tetap kami bawa," katanya.
Van Der Sar menjelaskan bahwa dibawanya pemain muda itu tak lepas dari image pembinaan yang melekat di Ajax selama ini. "Mulai saya, (Wesley) Sneijder, (Rafael) van der Vaart, hingga Zlatan (Ibrahimovic) menjadi bintang pemain profesional dunia diawali dengan pertandingan pertama profesional bersama Ajax. Kami ingin meneruskan itu," jelasnya.
"Kami juga akan membawa pemain-pemain muda. Selain pengalaman untuk mereka, ini sesuai dengan concern kami terhadap pembinaan sepak bola," tutup mantan kiper Manchester United ini.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lawan Ajax, Persija Janji Tampilkan Semua Pemain Utama
Bola Indonesia 24 April 2014, 20:39 -
Van der Sar Janjikan Bawa Tim Utama Ajax ke Indonesia
Bola Indonesia 24 April 2014, 18:15 -
Tiket Laga Ajax dan ASEAN All Stars Jadi Domain PSSI
Bola Indonesia 24 April 2014, 18:10 -
Berlabel El Clasico, Alasan Ajax Lawan Persija dan Persib
Bola Indonesia 24 April 2014, 17:50 -
Lawan Ajax Amsterdam Jadi Ajang Persija Seleksi Striker Baru
Bola Indonesia 24 April 2014, 17:36
LATEST UPDATE
-
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03 -
Jadwal Serie A Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:36 -
Incaran Harbolnas 10.10: Kenali Ciri Khas 6 Merek Batik Pria Premium Ini
News 3 Oktober 2025, 16:33 -
Jadwal La Liga Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:16
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR