Bola.net - Winger Persebaya Surabaya, Irfan Jaya berusaha mengambil sisi positif dari penundaan gelaran Shopee Liga 1 2020. Kendati dia tidak menampik bahwa penundaan itu membuatnya kaget.
PSSI menunda gelaran Shopee Liga 1 2020 karena tidak mendapat izin keramaian dari kepolisian. Rencananya kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia akan digulirkan November.
"Ya ada plus minusnya, kemarin padahal kita sudah siap bertanding tapi tiba-tiba dibatalkan," kata Irfan Jaya kepada Bola.net, Jumat (9/10/2020).
"Mungkin kita juga bisa lebih siap lagi latihan, tambah stamina dan bisa lebih kompak lagi," imbuh pemain asal Bantaeng tersebut.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters.
Sempat Kaget
Irfan tak menampik bahwa dirinya sempat terkejut ketika ada pengumuman kompetisi ditunda. Karena dia dan rekannya sudah siap untuk bertanding.
"Ya awalnya kaget aja, soalnya kan H-2 terus ada info kalau ditunda," lanjut Irfan.
"Tapi enggak apa-apa, tetap fokus aja dan semangat terus latihan untuk persiapan lagi," pungkasnya.
(Bola.net/Mustopa El Abdy)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dapat Undangan Manager Meeting dari LIB, Ini Permintaan Persebaya
Bola Indonesia 9 Oktober 2020, 23:19
-
Winger Persebaya Ambil Sisi Positif Penundaan Shopee Liga 1
Bola Indonesia 9 Oktober 2020, 21:45
-
Legenda Persebaya Terpilih Sebagai Legenda Favorit Versi Polling PSSI
Bola Indonesia 9 Oktober 2020, 21:41
-
Persebaya Krisis Pemain Belakang, Aji Santoso Tak Risau
Bola Indonesia 9 Oktober 2020, 19:47
-
Pelatih Persebaya: Makan Konate Sangat Layak Dinaturalisasi
Bola Indonesia 9 Oktober 2020, 17:38
LATEST UPDATE
-
Tiket Persib vs Persija Sold Out, GBLA Bakal Dipenuhi Bobotoh
Bola Indonesia 6 Januari 2026, 22:33
-
Skuad Lengkap Real Madrid untuk Piala Super Spanyol 2026: Tanpa Kylian Mbappe
Liga Spanyol 6 Januari 2026, 22:04
-
CPNS 2026: Syarat Pendaftaran dan Waspada Hoaks yang Mengintai
News 6 Januari 2026, 21:54
-
Stiker Presiden di WhatsApp, Bisa Dipidana? Ini Penjelasan Menteri Hukum
News 6 Januari 2026, 21:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR