Bola.net - - Antonio Conte tak mau menyebut timnya favorit juara setelah Chelsea meraih 11 kemenangan beruntun di Premier League.
Chelsea saat ini berada di puncak klasemen dengan keunggulan enam poin dari yang ada di posisi kedua. Hal ini tak lepas dari 11 kemenangan beruntun di liga, di mana mereka mencetak 25 gol dan hanya kebobolan dua gol selama periode itu.
Setelah meraih hasil impresif ini tentu saja membuat Chelsea sangat difavoritkan untuk merengkuh gelar juara. Meskipun begitu, Conte lebih senang menunggu sampai akhir musim untuk mengetahui posisi Chelsea.
"Sekarang penting untuk terus mendapat tiga poin untuk meningkatkan peroleh poin kami. Setelah itu, ketika musim ini berakhir, kami akan melihat ke papan klasemen untuk mengetahui di mana kami berada,” kata Conte di situs resmi klub.
“Setelah menang 11 kali berturut-turut, kami menjadi favorit. Tapi saya lebih suka menjadi favorit di lapangan, dengan hasil-hasil yang bagus, penampilan yang bagus, sepakbola yang bagus, terus clean sheet, dan mempertontonkan gairah besar selama pertandingan berlangsung. Ini penting.”
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Saingi Liverpool Kejar Joe Hart
Liga Inggris 25 Desember 2016, 23:13
-
Head-to-head: Chelsea vs Bournemouth
Liga Inggris 25 Desember 2016, 14:25
-
Minus Costa & Kante, Howe Tetap Anggap Chelsea Berbahaya
Liga Inggris 25 Desember 2016, 14:20
-
Lampard: Costa Bisa Bawa Chelsea Juara
Liga Inggris 25 Desember 2016, 13:40
-
10 Rekrutan Termahal Liga Super Tiongkok
Bola Dunia Lainnya 25 Desember 2016, 12:00
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR