Bola.net - - Liga Super Tiongkok kini identik dengan rekrutan-rekrutan mahal. Transfer dari ke Shanghai SIPG adalah bukti teranyar.
Oscar bahkan tercatat sebagai rekrutan termahal.
Siapa saja sembilan pemain yang nilai transfernya di bawah Oscar? Berikut daftarnya seperti dilansir Marca.
10. Demba Ba (€13 juta)
Dari Besiktas ke Shanghai Shenhua tahun 2015.

9. Fredy Guarin (€13 juta)
Dari Inter Milan ke Shanghai Shenhua tahun 2016.

8. Paulinho (€14 juta)
Dari Tottenham ke Guangzhou Evergrande tahun 2015.

7. Gervinho (€18 juta)
Dari AS Roma ke Hebei China Fortune tahun 2016.

6. Elkeson (€18,5 juta)
Dari Guangzhou Evergrande ke Shanghai SIPG tahun 2016.

5. Ramires (€28 juta)
Dari Chelsea ke Jiangsu Suning tahun 2016.

4. Jackson Martinez (€42 juta)
Dari Atletico Madrid ke Guangzhou Evergrande tahun 2016.

3. Alex Teixeira (€50 juta)
Dari Shakhtar Donetsk ke Jiangsu Suning tahun 2016.

2. Hulk (€55 juta)
Dari Zenit ke Shanghai SIPG tahun 2016.

1. Oscar (€61 juta)
Dari Chelsea ke Shanghai SIPG tahun 2016.

Oscar juga mendapatkan gaji termahal di Liga Super Tiongkok, yakni €24 juta per tahun. Gajinya itu bahkan tercatat sebagai yang termahal kedua dari semua pesepakbola profesional di dunia.
Klik Juga:
- 10 Pesepakbola Dengan Gaji Tertinggi: Oscar Nomor 2
- Infografis: 10 Pemain Terbaik La Liga 2016/17
- Infografis: Klasemen Lengkap Ballon d'Or 2016
- 10 Predator Gol Terganas Eropa 2016
- UCL Breakthrough Team 2016 Didominasi Dortmund, Dilatih Zidane
- Teknik Corner Mustahil Griezmann
- Natal Ceria Ala Cheerleader NBA
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Saingi Liverpool Kejar Joe Hart
Liga Inggris 25 Desember 2016, 23:13
-
Head-to-head: Chelsea vs Bournemouth
Liga Inggris 25 Desember 2016, 14:25
-
Minus Costa & Kante, Howe Tetap Anggap Chelsea Berbahaya
Liga Inggris 25 Desember 2016, 14:20
-
Lampard: Costa Bisa Bawa Chelsea Juara
Liga Inggris 25 Desember 2016, 13:40
-
10 Rekrutan Termahal Liga Super Tiongkok
Bola Dunia Lainnya 25 Desember 2016, 12:00
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:11
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Malaysia Open 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:03
-
Kabar Baik MU! Bruno Fernandes dan Mason Mount Fix Comeback Lawan Burnley
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:41
-
Telan Dua Hasil Imbang Beruntun, Matheus Cunha Minta MU Lekas Move On
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:24
-
Kritik Manajemen MU, Ruben Amorim Terancam Dipecat?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 09:59
-
Daftar Pemain Voli Putri Gresik Phonska Plus Pupuk Indonesia di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:57
-
Panduan Lengkap Skrining BPJS Kesehatan 2026: Begini Caranya!
News 5 Januari 2026, 09:11
-
Daftar Pemain Voli Putra Jakarta Garuda Jaya di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:08
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43


























KOMENTAR