Jelang laga Liga Champions kontra Borussia Dortmund hari ini (26/11), pria asal Prancis ini mengaku tak terlalu terpengaruh dengan kritik yang didapatkannya. Wenger menyebut bahwa hal semacam itu sudah terbiasa dialaminya selama 18 tahun melatih The Gunners.
"Selama 18 tahun berada di sini, saya sudah menunjukkan bahwa saya mampu menerima kritik dengan baik. Semua orang punya pendapat masing-masing, namun kami harus tetap menomorsatukan klub," ungkap The Professor seperti dilansir UEFA.
"Ketika melewati masa sulit, kami menunjukkan solidaritas. Hal itu sangat penting. Dan jika kami memiliki sesuatu yang ingin dibicarakan, maka kami akan mengatakannya secara langsung satu sama lain, bukan melalui media."[initial]
Baca Juga
- Szczesny Tak Ingin Tragedi Dortmund Musim Lalu Kembali Terulang
- Smalling Puji Trio Lini Depan Arsenal
- Krychowiak Redam Rumor ke Arsenal
- Wenger Sebut Karir Diaby Dibunuh Eks Pemain Sunderland
- Ditunggu Jadwal Neraka, Arteta Minta Arsenal Siaga
- Suker Desak Arsenal Temukan Titisan Adams Atau Keown
- Campbell: di Arsenal, Saya Belajar Sabar
- Striker Arsenal Girang Tampil Ganas di Klub League One
- Cazorla: Saya Ingin Kembali ke La Liga
- Ospina: Saya Jadi Kiper Karena Penasaran
- Alexis: Saat Kuasai Bola, Saya Seperti Pindah Dunia
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Henry Sebut Tak Akan Ada Messi Yang Lain
Liga Spanyol 26 November 2014, 23:09
-
Chambers Enggan Remehkan Kekuatan Dortmund
Liga Champions 26 November 2014, 22:31
-
Liga Italia 26 November 2014, 18:28

-
Mancini Tertarik Gantikan Wenger di Arsenal
Liga Inggris 26 November 2014, 18:11
-
Wenger: Saya Tak Akan Meminta Wilshere Ubah Gaya Main
Liga Inggris 26 November 2014, 16:42
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR