
Gelandang 22 tahun tersebut terpaksa harus ditarik keluar karena cedera saat Arsenal dikalahkan Manchester United di Emirates Stadium akhir pekan lalu. Belum ada konfirmasi berapa lama Wilshere akan absen.
Dan diungkapkan Wenger bahwa dirinya berharap Wilshere tak akan lama absen sekaligus menegaskan tak akan memintanya untuk mengubah gaya bermain demi menghindari cedera.
"Anda lihat di pertandingan besar, dia memiliki kepribadian. Ini lebih tentang permainan. Itu menunjukkan bahwa anda tidak takut untuk bermain dan siap untuk selalu memenangkan bola," ujarnya kepada ESPN.
"Wilshere tak ingin kehilangan bola, dia pun siap untuk menggunakan tubuhnya sebagai pelindung. Anda tak bisa mengeluarkan itu darinya, bila dia tak seperti itu, dia bukan Jack Wilshere lagi," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Henry Sebut Tak Akan Ada Messi Yang Lain
Liga Spanyol 26 November 2014, 23:09
-
Chambers Enggan Remehkan Kekuatan Dortmund
Liga Champions 26 November 2014, 22:31
-
Liga Italia 26 November 2014, 18:28

-
Mancini Tertarik Gantikan Wenger di Arsenal
Liga Inggris 26 November 2014, 18:11
-
Wenger: Saya Tak Akan Meminta Wilshere Ubah Gaya Main
Liga Inggris 26 November 2014, 16:42
LATEST UPDATE
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR