Adam mengatakan pada BBC bahwa para pemain senior The Gunners lebih sering diam di atas lapangan dan hal inilah yang membuat tim kurang mendapat motivasi ketika berada dalam situasi terjepit.
"Tidak ada, karena mereka terlalu banyak menguasai bola. Tidak ada pemain yang vokal. Ada pemain di tim lain, yang ketika Anda melakukan kesalahan, ia akan langsung ada di pinggir lapangan," tutur Adam.
"Bermain melawan Arsenal, anda tidak melihat yang seperti itu. Saya tidak melihat tipe pemain yang ingin naik ke atas panggung dan ingin seseorang mencoba melakukan sesuatu. Dan ini menyedihkan karena tim seperti kehilangan sosok seperti itu."
"Saya melihat kadang Alexis Sanchez melakukannya, namun ia melakukannya dengan cara yang salah. Ia mengangkat tangannya ke udara dan hal-hal seperti itu." [initial]
(bbc/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ihwal Cedera, Cazorla Bantah Perkataan Wenger
Liga Inggris 2 Maret 2016, 23:01
-
Arsenal Siapkan Dana Untuk Transfer Gundogan
Liga Eropa Lain 2 Maret 2016, 20:58
-
Welbeck Senang Rashford Bobol Gawang Arsenal
Liga Inggris 2 Maret 2016, 20:29
-
Karim Bellarabi Pikat Arsenal, MU, dan Liverpool
Liga Inggris 2 Maret 2016, 18:16
-
Diminati Arsenal, Havard Nordtveit Tak Ingin Gegabah
Liga Inggris 2 Maret 2016, 18:00
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR