Cazorla mengaku akan sembuh pada waktu yang sudah ditentukan yakni 1 April.
Sebelumnya, Arsene Wenger, pelatih Cazorla di Arsenal, mengatakan bahwa sang pemain akan absen dalam jangka waktu yang lebih lama. Itu terjadi setelah proses penyembuhan gelandang asal mengalami beberapa masalah.
Namun, pernyataan Wenger tersebut langsung dibantah oleh Cazorla. Melalui akun twitter-nya, Cazorla memastikan ia akan sembuh tepat waktu. "Terkejut dengan kabar muncul di media, tenggat waktu akan seperti yang direncanakan. Saya akan siap pada tanggal 1 April," tulis Cazorla.
@19SCazorla get well soon you lil magician.
— Arsenal News (@__arsenalnews_) March 2, 2016
Cazorla mengalami cedera sejak bulan November tahun 2015 yang lalu. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ihwal Cedera, Cazorla Bantah Perkataan Wenger
Liga Inggris 2 Maret 2016, 23:01
-
Cedera Santi Cazorla Kembali Parah
Liga Inggris 2 Maret 2016, 07:09
-
Cazorla Ingin Tampil di Leg Kedua Kontra Barca
Liga Champions 24 Februari 2016, 02:54
-
Cazorla Waspadai Kedahsyatan MSN
Liga Champions 23 Februari 2016, 08:23
-
Cazorla: Barcelona Tim Sempurna
Liga Champions 23 Februari 2016, 08:20
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
-
Visi Darren Fletcher untuk Manchester United: Kembalikan DNA Setan Merah!
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:50
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40




















KOMENTAR