Aguero nampak kesakitan sembari memegang lututnya setelah bermain selama 13 menit melawan Southampton pada laga pembuka Liga Inggris, Minggu (19/8). Aguero kemudian ditandu keluar lapangan pada laga yang dimenangkan City dengan skor 3-2 itu.
Dari hasil pemeriksaan lanjutan, diketahui jika cedera Aguero tidak seperti separah yang ditakutkan. Striker asal Argentina ini hanya divonis absen sebulan, rentang waktu yang cukup singkat untuk pemulihan cedera lutut.
Aguero bergabung dengan City di musim panas 2011 dan langsung menjelma menjadi tumpuan utama tim. Striker berusia 24 tahun ini tampil impresif di musim perdananya dengan mencetak 23 gol di Liga Premier dari 34 laga. (gl/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Adebayor Targetkan Empat Besar untuk Spurs
Liga Inggris 23 Agustus 2012, 21:49 -
Setelah Agger, Kini City Incar Coloccini
Liga Inggris 23 Agustus 2012, 17:13 -
Aguero Bakal Comeback Saat Hadapi Stoke City
Liga Inggris 23 Agustus 2012, 15:15 -
Liga Inggris 23 Agustus 2012, 12:58
-
Milan Bakal Telikung Transfer De Jong ke Inter
Liga Italia 23 Agustus 2012, 12:50
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR