Akan tetapi, keputusan mengejutkan diambil oleh sang manajer Manuel Pellegrini. Ya, mantan pelatih Malaga tersebut menarik keluar sang pemain dan menggantikannya dengan Wilfried Bony.
Apa yang sebenarnya ditakutkan oleh Pellegrini dari Aguero?
Seperti yang dilansir Footymad, manajer berkebangsaan Chile tersebut menjelaskan bahwa keputusannya itu sebagai tindakan untuk melindungi Aguero yang masih mengalami sedikit cedera pada kakinya. "Dia punya masalah serius pada kakinya dari hari Rabu di Jerman. Dia sedang mendapat perawatan selama paruh pertama," ujar Pellegrini.
"Kami memberikannya sedikit waktu, mungkin dia akan mencetak satu atau dua gol, tapi selanjutnya kami butuh melakukan tindakan pencegahan terkait kondisi kakinya, karena bisa saja cederanya kambuh." sambungnya.
"Aguero punya masalah hamstring, jadi penting baginya untuk sedikit beristirahat karena kondisinya belum 100 persen." tutup manajer yang sukses mempersembahkan satu gelar liga sejauh ini bagi The Citizen.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Catatan Super dari Lima Gol Aguero
Liga Inggris 4 Oktober 2015, 15:25
-
Tak Tampil Istimewa, Alasan Pellegrini Ganti Sterling
Liga Inggris 4 Oktober 2015, 09:39
-
4 Gol di 5 Pertandingan, Pellegrini: De Bruyne Masih Adaptasi
Liga Inggris 4 Oktober 2015, 09:36
-
Alasan Pellegrini Tarik Keluar Aguero Setelah Ciptakan Quin-trick
Liga Inggris 4 Oktober 2015, 08:39
-
Diganti Setelah Cetak 5 Gol, Aguero: Pellegrini Lakukan yang Terbaik
Liga Inggris 4 Oktober 2015, 08:33
LATEST UPDATE
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Drama Final Liga Padel 2025: Tertinggal 0-3, ACDP Comeback Epik 4-3!
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 09:42
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR