Bola.net - - Bintang , Alexis Sanchez, akan jadi sosok yang layak untuk mewarisi nomor punggung tujuh di Manchester United, menurut Bryan Robson.
Nomor ikonik di Old Trafford tersebut kini tengah kosong setelah Memphis Depay pindah ke Lyon di musim dingin lalu.
Beberapa legenda klub seperti Robson, George Best, Eric Cantona, David Beckham, dan Cristiano Ronaldo, pernah mengenakan jersey itu di era kejayaan mereka.
Sanchez saat ini juga mengenakan nomor punggung tujuh di Arsenal dan berulang kali dikabarkan akan hengkang dari klub karena tak kunjung memperpanjang kontraknya.
Robson pun yakin Sanchez akan jadi sosok yang hebat, jika ia nantinya bergabung dengan United.
Alexis Sanchez
"Saya tahu bahwa Sanchez sekarang sedikit kurang bahagia di Arsenal," tutur Robson di Sport Witness.
"Dia mengenakan nomor punggung tujuh di Arsenal."
"Saya tidak akan keberatan melihat Sanchez datang dan mengenakan nomor punggung tujuh untuk Manchester United."
Sanchez sudah mencetak 22 gol dalam 40 penampilan untuk Arsenal musim ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wayne Rooney Absen Lawan Sunderland
Liga Inggris 7 April 2017, 23:06
-
Eks Bomber MU Cole Terpaksa Lakukan Transplantasi Ginjal
Bolatainment 7 April 2017, 19:02
-
Jika Gagal Masuk Liga Champions, MU Tak Bisa Rekrut Griezmann
Liga Inggris 7 April 2017, 17:45
-
Young Senang Valencia Sanggup Bungkam Kritik di MU
Liga Inggris 7 April 2017, 15:15
-
Robson: Mourinho dan Ferguson Punya Kemiripan
Liga Inggris 7 April 2017, 14:55
LATEST UPDATE
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR