Bola.net - - Mauricio Pochettino percaya bisa memenangkan semua laga jika mereka bermain seperti yang mereka lakukan di laga melawan Swansea City, dan berharap mampu merebut posisi di puncak klasemen.
Tottenham membalikkan keadaan dan menang 3-1 atas Swansea semalam, usai menyamakan kedudukan di menit ke-88.
Usai tertinggal gol Wayne Routledge di babak pertama, Dele Alli menyamakan kedudukan dua menit jelang laga usai, sebelum Son Heung-Min dan Christian Eriksen melengkapi comeback luar biasa di Liberty Stadium.
Hasil ini membuat Tottenham menjaga jarak tujuh angka dengan Chelsea, dengan 8 laga tersisa.
Selebrasi Son Heung-Min usai bobol gawang City.
"Saya percaya kami bisa memenangkan seluruh pertandingan jika kami bermain seperti ini, setelah itu kita lihat saja. Amat penting untuk melihat apa yang terjadi dari laga ke laga dan fokus pada lawan kami dan diri sendiri," tutur Pochettino di FFT.
"Itu adalah momen masif, ketika Son mencetak gol, karena bagaimana kami bangkit adalah sesuatu yang luar biasa. Kami masih terus memberikan tekanan pada Chelsea. Ini amat berarti. Tiga poin fantastis untuk kami."
"Dari sisi lapangan, anda harus menularkan kepercayaan diri pada para pemain. Kami membuat mereka percaya karena kami kemasukan gol, namun yang terpenting kami sudah menunjukkan usaha kolektif yang bagus."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Conte Kecewa Namanya Masuk Kandidat Pelatih Inter
Liga Italia 6 April 2017, 22:09
-
Morata: Conte Tak Punya Nomor Telpon Saya
Liga Spanyol 6 April 2017, 21:37
-
PSG Tancap Gas Dalam Perburuan Sanchez
Liga Inggris 6 April 2017, 21:26
-
Robson Dukung MU Datangkan Sanchez
Liga Inggris 6 April 2017, 20:57
-
Fabregas: Untungnya Kami Menang Lawan Man City
Liga Inggris 6 April 2017, 20:07
LATEST UPDATE
-
Wow! Seriusan? Manchester United Tertarik Angkut Neymar di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:36
-
Diincar MU, Conor Gallagher Akui Tidak Bahagia di Atletico Madrid?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:25
-
Liverpool Sudah Tahu Harga Semenyo: Ternyata Nggak Mahal-mahal Amat
Liga Inggris 18 November 2025, 15:18
-
Bagaimana Kabar Cedera Franco Mastantuono?
Liga Spanyol 18 November 2025, 15:16
-
Tchouameni Tegaskan Masih Betah di Madrid di Tengah Rumor Ketertarikan Man United
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:57
-
Wejangan Benzema Agar Vinicius Jr Raih Ballon d'Or: Syaratnya 1, Tapi Sulit!
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:33
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR