Bola.net - - Alvaro Morata langsung menunjukkan kelasnya sebagai pemain bintang bagi . Morata memberikan kontribusi besar bagi The Blues pada tiga laga di Premier League musim 2017/18 ini.
Morata mampu mencetak masing-masing sepasang gol dan assist pada dua laga kandang Chelsea di Premier League. Hal ini membuatnya jadi pemain pertama yang bisa melakukan hal tersebut di Premier League, seperti yang dicatat oleh Opta.
"Alvaro Morata adalah pemain pertama di sejarah Premier League yang mencetak gol dan assist pada dua pertandingan pertamanya di kandang," tulis Opta.
2 - Alvaro Morata is the first player in Premier League history to both score & assist a goal in each of his first two home games. Handy. pic.twitter.com/tbIJ8tzA5P
— OptaJoe (@OptaJoe) August 27, 2017
Stamford Bridge pun seolah menjadi tempat yang ramah bagi Morata. Pemain berusia 24 tahun langsung mencetak gol dan asists pada laga debutnya di Inggris. Sayang, ketika itu Chelsea harus kalah dari Burnley.
Namun, pada kesempatan keduanya bermain di Stamford Bridge, Morata benar-benar mampu menunjukkan kelasnya. Ia mencetak gol ke gawang Everton lewat sundulan kepalanya dan memberikan assist untuk gol Cesc Fabregas.
Pada laga Minggu (27/8) malam, Chelsea pun menang dengan skor 2-0.
Dengan capaian ini, setidaknya eks pemain Real Madrid bisa membuktikan bisa menjadi pengganti peran yang musim lalu dilakoni oleh Diego Costa. Selain itu, ia juga membuktikan pantas dihargai mahal oleh Chelsea.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Koke: Diego Costa Bisa Bantu Atletico Madrid
Liga Spanyol 28 Agustus 2017, 15:50
-
Sundulan Maut Morata Untuk Chelsea
Liga Inggris 28 Agustus 2017, 15:41
-
Conte Puas dengan Performa Chelsea
Liga Inggris 28 Agustus 2017, 15:20
-
Moses: Rasanya Seperti Baru Kemarin Saya Gabung Chelsea
Liga Inggris 28 Agustus 2017, 14:43
-
Moses: Selalu Menyenangkan Punya Pelatih Bagus Seperti Conte
Liga Inggris 28 Agustus 2017, 14:25
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR