
Bola.net - Manchester United mulai menyiapkan rencana B jika mereka gagal mendapatkan jasa Frenkie De Jong. Setan Merah dilaporkan akan mencoba mendatangkan Sergej Milinkovic-Savic dari Lazio.
Sebulan terakhir nama De Jong benar-benar riuh dikaitkan dengan Manchester United. Ia disebut-sebut jadi target transfer nomor sastu Erik Ten Hag di musim panas ini.
Menurut rumor-rumor terbaru yang beredar, Manchester United sudah semakin dekat mengamankan jasa De Jong. Setan Merah disebut sudah mencapai tahap akhir dalam transfer sang gelandang.
Sport mengklaim bahwa Manchester United menyiapkan rencana B andai mereka gagal meminang De Jong. Mereka akan fokus untuk mengejar Sergej Milinkovic-Savic.
Simak situasi transfer Milinkovic-Savic di bawah ini.
Opsi Alternatif
Menurut laporan tersebut, Erik Ten Hag sudah menentukan bahwa Sergej Milinkovic-Savic bakal jadi pemain yang akan mereka kejar jika transfer De Jong gagal.
Ini disebabkan sang manajer menyukai gaya bermain Milinkovic-Savic. Ia menilai Milinkovic-Savic bisa jadi jendral lini tengah MU yang baru.
Di sisi lain, ia memiliki performa yang apik dan juga konsisten di Lazio. Jadi Ten Hag tertarik bekerja dengan sang gelandang.
Siap Dijual
Manchester United sendiri dipastikan bisa mendapatkan jasa Milinkovic-Savic di musim panas ini.
Pihak Lazio sudah menyatakan sang gelandang bisa dijual. Asalkan mereka menerima bayaran sekitar 80 juta Euro.
Angka ini mirip dengan harga De Jong. Jadi MU menilai Milinkovic-Savic adalah opsi yang ideal untuk tim mereka.
Optimistis Dapat
Namun laporan yang sama mengklaim bahwa Manchester United cukup optimistis tidak perlu mencoba merekrut Milinkovic-Savic di musim panas nanti.
Ini disebabkan Setan Merah pede bisa mengamankan jasa De Jong dari Barcelona, di mana transfer ini diperkirakan kelar di pertengahan Juni ini.
Klasemen Akhir Premier League
(Sport)
Baca Juga:
- Kondisi Cedera Tidak Parah, Lindelof dan Varane Bisa Ikut Pra Musim Manchester United
- Loe Jual Gua Beli! MU Siap Tebus Mahar Transfer Jurrien Timber
- Paul Pogba Sudah Pergi, 7 Pemain Ini Nasibnya Masih Terkatung-Katung di MU, Siapa Saja Mereka?
- Dikaitkan dengan MU, Bintang Tottenham Ini Akui Ingin Cabut
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Andai De Jong Gagal, Manchester United Bakal Angkut Pemain Ini
Liga Inggris 6 Juni 2022, 18:59
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
























KOMENTAR