Bola.net - - West Ham menang 1-0 saat menjamu di pekan ke-16 Premier League 2017/18, Sabtu . Gol tunggal West Ham dicetak oleh Marko Arnautovic pada menit 6.
Arnautovic mengaku sangat senang bisa berkontribusi positif membantu West Ham meraih kemenangan pertama mereka dalam sembilan laga. Menurutnya, kemenangan ini pantas mereka dapatkan.
"Kami harus bekerja keras. Sebagai seorang striker, tanggung jawabnya banyak - bertahan dan menyerang," kata Arnautovic kepada Sky Sports.
"Saya tak bisa mendeskripsikan perasaan saya saat ini, rasanya luar biasa. Semua pemain tampil fantastis dan kami pantas mendapatkan tiga poin."
Gol kontra Chelsea ini adalah gol pertama Arnautovic untuk West Ham sejak gabung dari Stoke City musim panas kemarin.
"Saya ingin melakukannya (mencetak gol) pada hari pertama saya di West Ham, tapi saya rasa saya sudah kembali ke jalur yang tepat. Saya harap ini tak menjadi gol terakhir saya. Saya ingin membuat klub senang."
(sky/gia)TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bungkam Chelsea, Moyes Puji Spirit Pasukannya
Liga Inggris 9 Desember 2017, 22:46
-
Ancelotti Pindah ke London, Tangani Chelsea atau Arsenal?
Liga Inggris 9 Desember 2017, 22:40
-
Arnautovic: Luar Biasa, Kami Pantas Menang
Liga Inggris 9 Desember 2017, 22:27
-
Hasil Pertandingan West Ham vs Chelsea: Skor 1-0
Liga Inggris 9 Desember 2017, 21:36
-
Bukan Chelsea, Conte Jagokan Dua Klub Ini Sebagai Juara Liga Champions
Liga Champions 9 Desember 2017, 14:30
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
-
Man of the Match Fulham vs Chelsea: Harry Wilson
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:01
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR