Bola.net - - Arsenal dikabarkan masih berharap bisa mendatangkan winger AS Monaco, Kylian Mbappe, meski belakangan muncul klaim ia bakal segera berseragam Real Madrid.
Pemain 18 tahun sudah dikaitkan dengan sejumlah tim top Eropa di sepanjang musim panas usai ia menunjukkan performa memikat musim lalu, di mana ia mencetak 26 gol di semua kompetisi dan membantu Monaco juara Ligue 1 dan masuk semifinal Liga Champions.
Real Madrid diyakini ada di posisi terdepan untuk mendapatkan tanda tangan Mbappe, usai laporan yang belum lama beredar mengklaim kedua klub sudah sepakat di angka 161 juta pounds.
Manchester City juga diklaim siap menyamai penawaran Madrid, meski sumber internal di Etihad sudah membantah kabar tersebut.
Arsene Wenger
Namun demikian, L'Equipe mengklaim bahwa Arsenal tidak sepenuhnya menutup kans untuk merekrut sang pemain muda, yang punya hubungan baik dengan Arsene Wenger.
Namun demikian Arsenal mungkin tak punya kekuatan finansial sebesar Madrid atau City, selain itu mereka juga takkan bermain di Liga Champions musim depan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Konfirmasi Kedatangan dan Latihan Alexis Sanchez
Liga Inggris 27 Juli 2017, 23:45
-
Tak Ikat Kontrak Baru, Barkley Menuju Tottenham
Liga Inggris 27 Juli 2017, 13:40
-
Lukaku Diklaim Lebih Bagus Dari Lacazette dan Morata
Liga Inggris 27 Juli 2017, 13:06
-
Arsenal Diklaim Lakukan Pendekatan pada Bale
Liga Inggris 27 Juli 2017, 12:49
-
Arsenal Belum Menyerah Datangkan Mbappe
Liga Inggris 27 Juli 2017, 12:00
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR