Bola.net - - Mantan Kiper West Ham United, Shaka Hislop mengaku senang dengan keputusan Arsenal memperpanjang kontrak Francis Coquelin baru-baru ini. Hislop menyebut The Gunners telah sukses mempertahankan salah satu gelandang terbaik di Premier League saat ini.
Klub yang berbasis London Utara ini baru-baru ini memberikan perpanjangan kontrak kepada Coquelin hingga tahun 2021 mendatang. Tidak hanya Coquelin, Wenger juga memberikan kontrak baru kepada Olivier Giroud dan Laurent Koscielny.
Hislop sendiri menilai perpanjangan kontrak ketiga pemain tersebut merupakan langkah yang tepat diambil Arsenal, terutama untuk Coquelin. "Saya rasa mereka melakukan bisnis yang bagus dengan perpanjangan kontrak tersebut. Namun jika anda bertanya pada saya, saya rasa perpanjangan kontrak Coquelin lebih penting," beber Hislop kepada ESPN.
"Koscielny adalah salah satu bek terbaik di EPL, namun tidak di Eropa. Sedangkan Coquelin adalah talenta yang luar biasa, dan saya rasa ia adalah salah satu gelandang bertahan terbaik di Liga ini."
"Mengapa saya bilang perpanjangan Coquelin lebih penting dari Koscielny karena ia lima tahun lebih muda. Itulah perbedaan utama dari keduanya. Namun sekali lagi, Arsenal sudah melakukan langkah yang cerdas untuk memperpanjang kontrak ketiga pemain." tandasnya.
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Pertandingan Swansea vs Arsenal: Skor 0-4
Liga Inggris 14 Januari 2017, 23:52
-
Bos Dortmund Bantah Akan Datangkan Gelandang Arsenal Ini
Liga Eropa Lain 14 Januari 2017, 22:50
-
Banyak Dikritik, Xhaka Tetap Usung Gaya Bermain Agresif
Liga Inggris 14 Januari 2017, 22:30
-
Szczesny: Masa Depan Saya Ada Ditangan Wenger
Liga Italia 14 Januari 2017, 20:10
-
Wenger: Giroud Jawab Tantangan Saya Dengan Sempurna
Liga Inggris 14 Januari 2017, 19:50
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR