
Bola.net - Raksasa Premier League, Arsenal mendapat saran dari mantan pemainnya, Paul Merson untuk mencadangkan gelandang Martin Odegaard yang justru tengah dalam puncak performa.
Setelah tak mendapat kesempatan bermain reguler di Real Madrid, Januari lalu Odegaard akhirnya memutuskan untuk menerima pinangan Arsenal dengan status pinjaman.
Di Arsenal, Odegaard langsung mendapat kepercayaan dari Mikel Arteta. Pemain 22 tahun itu pun menjawabnya dengan penampilan memikat.
Saran Merson
Terlepas dari performa apik yang ditunjukkan Odegaard, Merson merasa bahwa pemain asal Norwegia itu harus dicadangkan sampai ia mendapat kontrak permanen.
"Martin Odegaard terlihat pemain yang sangat bagus dan saya berharap Arsenal memiliki kesempatan untuk mengontraknya secara permanen," ujar Merson kepada Daily Star.
"Karena jika mereka tidak memiliki kesempatan untuk meminjamkannya secara permanen musim depan, mengapa dia bermain?" tambahnya.
Beri Kesempatan Smith Rowe
Lebih lanjut, Merson mengatakan bahwa daripada memainkan Odegaard yang statusnya masih belum jelas, Arsenal lebih baik mengoptimalkan potensi Emile Smith Rowe.
"Jika mereka tahu dia tidak ingin bertahan, dia seharusnya tidak bermain karena dia mengambil peluang dari orang-orang seperti Emile Smith Rowe," tutur Merson.
"Jadi saya berharap Arsenal telah menyelesaikan pekerjaan rumah mereka dan tahu bagaimana situasinya - saya akan kecewa jika mereka belum mengajukan tawaran, jujur saja." tandasnya.
Sumber: Daily Star
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Saingi Arsenal dan Liverpool dalam Perburuan Martin Odegaard
Liga Inggris 29 Maret 2021, 15:18
-
Arsenal Disarankan Cadangkan Martin Odegaard yang Tengah Onfire, Lho Kenapa?
Liga Inggris 29 Maret 2021, 15:07
-
Wah, Liverpool Saingi Arsenal untuk Martin Odegaard?
Liga Inggris 29 Maret 2021, 04:30
-
Martin Odegaard Sudah Mantap Bertahan di Arsenal?
Liga Inggris 29 Maret 2021, 01:04
LATEST UPDATE
-
Prediksi Brentford vs Sunderland 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:37
-
Manchester United Diprediksi Gagal Menang di Kandang Burnley
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:33
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58























KOMENTAR