Sebagaimana dilaporkan The Daily Star, manajer The Gunners, Arsene Wenger melirik bintang Chile tersebut untuk menambah daya gedor lini depannya demi kembali bersaing di papan atas musim depan.
Alexis sendiri diyakini sudah mantap meninggalkan Barca, terutama karena ia diyakini sudah muak terus kalah bersaing dengan Lionel Messi. Premier League disebut-sebut menjadi tujuan favoritnya andai nanti meninggalkan Camp Nou.
Sejumlah klub besar sudah lebih dulu dikaitkan dengan eks Udinese itu, di antaranya Liverpool, Manchester United dan Juventus - menunjukkan betapa beratnya usaha Arsenal jika menginginkan Alexis Sanchez diseret ke Emirates Stadium. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Guardiola Akan Susul Messi ke Brasil
Piala Dunia 19 Juni 2014, 21:48
-
Barcelona Ternyata Telah Hubungi Agen Ochoa
Liga Spanyol 19 Juni 2014, 19:42
-
Ashley Cole Dapat Tawaran Gabung Barca dan AC Milan?
Liga Inggris 19 Juni 2014, 16:25
-
Jika Gagal Gabung Monaco, Barca Bersedia Tampung Valdes Kembali
Liga Spanyol 19 Juni 2014, 16:07
-
Fabregas: Tak Ada Rayuan Messi Untuk Bertahan
Liga Inggris 19 Juni 2014, 15:48
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR