Bola.net - - Tim Liga Inggris, Arsenal nampaknya sudah jatuh hati pada sosok Hirving Lozano. The Gunners kabarnya sudah mulai proses negosiasi dengan sang pemain di bursa transfer musim panas ini.
Ditunjuk sebagai manajer baru Arsenal, Unai Emery mencoba melakukan revolusi di tubuh Meriam London. Ia mulai merombak timnya agar bisa kembali bersaing di papan atas Liga Inggris.
Emery sendiri dikabarkan ingin mencari pemain baru untuk lini serangnya. Ia dikabarkan ingin mendatangkan Hirving Lozano dari PSV Eindhoven pada musim panas ini.
Dilansir Tuttomercatoweb, Arsenal tidak main-main dengan minat mereka. Untuk itu mereka sudah mulai membuka pembicaraan mengenai kemungkinan realisasi transfer tersebut.
Statistik Impresif

Di musim perdananya di Belanda, Lozano langsung tampil menggila. Ia mengemas 17 gol dari total 29 penampilan di Eredivisie.
Ia juga bersinar di Piala Dunia 2018. Namanya meroket setelah ia mencetak gol kemenangan Meksiko atas Timnas Jerman di partai pembuka Piala Dunia 2018.
Temui Agen

Laporan itu juga mengatakan bahwa Emery sudah mengajukan tawaran kontrak untuk sang pemain. Tawaran kontrak itu dikabarkan nilainya jauh lebih besar daripada kontraknya saat ini di PSV.
Selain itu Emery juga menjanjikan posisi tim utama di Arsenal, agar pihak Lozano tertarik mempertimbangkan pindah di London.
Harga Mahal

TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Manchester City Ramaikan Perburuan Benjamin Pavard
Liga Inggris 7 Juli 2018, 22:40
-
Diincar Arsenal dan MU, Pellegrini Tegaskan Bertahan di Roma
Liga Italia 7 Juli 2018, 22:35
-
Arsenal Lancarkan Manuver Untuk Datangkan Hirving Lozano
Liga Inggris 7 Juli 2018, 19:40
-
Arsenal Gelar Negosiasi Untuk Steven N'Zonzi
Liga Inggris 7 Juli 2018, 19:20
-
Ayah Pastikan Lucas Torreira 100% ke Arsenal
Liga Inggris 6 Juli 2018, 15:45
LATEST UPDATE
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR